Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/10/2022, 08:40 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, buka suara mengenai kondisi terkini Karim Benzema menjelang pertandingan kontra Girona.

Real Madrid bakal menjalani pertandingan melawan Girona dalam lanjutan pekan ke-12 LaLiga, kompetisi tertinggi Liga Spanyol 2022-23.

Pertandingan Madrid vs Girona dijadwalkan berlangsung di Santiago Bernabeu pada Minggu (30/10/2022) malam WIB.

Kabar kurang menyenangkan datang dari kubu Real Madrid. Sebab, sang raja pemenang Ballon d’Or 2022, Karim Benzema, bakal kembali absen.

Sebelumnya, Karim Benzema sudah tidak berada di skuad Real Madrid dalam pertandingan melawan Sevilla (LaLiga) dan RB Leipzig (Liga Champions).

Baca juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol: Barcelona Menang Dramatis, Gusur Real Madrid dari Puncak

Karim Benzema absen dalam dua pertandingan bersama Real Madrid itu karena tengah menderita cedera.

Pemain berkebangsaan Perancis itu pun belum bisa bermain guna membela Real Madrid saat melakoni laga melawan Girona.

Kepastian itu disampaikan langsung oleh juru racik Real Madrid, Carlo Ancelotti, menjelang duel kontra Girona.

Carlo Ancelotti menuturkan bahwa Karim Benzema belum merasa mampu untuk bermain buat Real Madrid.

Baca juga: Real Madrid Untung Besar setelah Barca, Atletico dan Sevilla Tersingkir dari Liga Champions

“Kami sudah melakukan tes dan semuanya berjalan baik,” ucap Ancelotti dikutip Kompas.com dari Marca.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Liga Indonesia
Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Liga Inggris
Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Liga Indonesia
Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Internasional
Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Sports
Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika 'Goyang' Manahan, Penonton Bersorak

Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika "Goyang" Manahan, Penonton Bersorak

Sports
Argentina Vs Mali: Dibuka 'Garuda di Dadaku' dan Kibaran Merah Putih

Argentina Vs Mali: Dibuka "Garuda di Dadaku" dan Kibaran Merah Putih

Sports
Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Hal yang Buat Kevin Ray Mendoza Spesial di Mata Pelatih Persib

Liga Indonesia
Debut di Kejuaraan Dunia Teqball 2023, Indonesia Petik Pengalaman Berharga

Debut di Kejuaraan Dunia Teqball 2023, Indonesia Petik Pengalaman Berharga

Sports
Manfaat Piala Dunia U17 untuk Pengembangan Pemain Muda

Manfaat Piala Dunia U17 untuk Pengembangan Pemain Muda

Liga Indonesia
Hasil RANS Vs Persebaya: Tren Negatif Berlanjut, Laga Tuntas 0-0

Hasil RANS Vs Persebaya: Tren Negatif Berlanjut, Laga Tuntas 0-0

Liga Indonesia
Piala Dunia U17, Cerita Suporter Timnas Jerman dari Indonesia

Piala Dunia U17, Cerita Suporter Timnas Jerman dari Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com