Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Top Skor Liga Spanyol, Robert Lewandowski Perkasa di Puncak

Kompas.com - 30/10/2022, 05:15 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bomber Barcelona Robert Lewandowski nyaman di puncak daftar top skor Liga Spanyol 2022-2023 dengan torehan 13 gol dari 12 pertandingan. 

Robert Lewandowski perkasa di puncak top skor Liga Spanyol usai mencetak satu gol saat Barcelona melawan Valencia pada pekan ke-12 LaLiga Liga Spanyol 2022-2023. 

Laga Valencia vs Barcelona yang digelar di Stadion Mestalla, Minggu (30/10/2022), berakhir 0-1. Lewandowski mencetak gol pemasti kemenangan Barca pada menit ke-90+3. 

Lewandowski berada di urutan teratas top skor Liga Spanyol 2022-2023 dengan keunggulan enam gol atas dua pesaing terdekatnya, yakni Jose Luis Mato (Espanyol) dan Borja Iglesias (Real Betis). 

Baca juga: Hasil Valencia Vs Barcelona: Gol Menit Akhir Lewandowski Antar Barca Menang 1-0

Pemain asal Polandia itu juga mengungguli para pemain Real Madrid termasuk Federico Valverde, Karim Benzema, dan Vinicius Junior. 

Valverde menjadi pencetak gol terbanyak Real Madrid di Liga Spanyol sejauh ini dengan torehan enam gol disusul Benzema dan Vinicius yang mengoleksi lima gol.

Ketiga pemain Real Madrid itu berpotensi menambah golnya saat melawan Girona di Santigao Bernabeu malam ini, Minggu (30/10/2022) pukul 22.15 WIB. 

Daftar lengkap top skor Liga Spanyol 2022-2023 bisa diakses melalui tautan berikut: LINK

Baca juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol: Barcelona Menang Dramatis, Gusur Real Madrid dari Puncak

Top Skor Liga Spanyol 2022-2023

  • 13 gol - Robert Lewandowski (Barcelona)
  • 7 gol - Jose Luis Mato (Espanyol), Borja Iglesia (Real Betis)
  • 6 gol - Iago Aspas (Celta Vigo), Federico Valverde (Real Madrid), Vedat Muriqi (Mallorca)
  • 5 gol - Sergio Leon (Real Valladolid), Brais Mendez (Real Sociedad), Karim Benzema (Real Madrid), Vinicius Junior (Real Madrid), Antoine Griezmann (Atletico Madrid), Alvaro Morata (Atletico Madrid)

*Daftar top skor menunjukkan pemain yang mencetak lima gol atau lebih 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com