Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persebaya dan Persis Harap Klub Lain Turut Suarakan Perubahan Sepak Bola Indonesia

Kompas.com - 25/10/2022, 08:40 WIB
Suci Rahayu,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persebaya Surabaya dan Persis Solo berharap klub lain ikut berdiri dan bersuara untuk perubahan sepak bola Indonesia.

Hal tersebut dilakukan guna mengejar kejelasan terkait kompetisi setelah Tragedi Stadion Kanjuruhan.

Kedua tim melakukan koalisi yang mempertemukan Presiden Persebaya Azrul Ananda bersama dengan pemilik Persis Solo, Kaesang Pangarep serta Wali Kota Solo Gibran Rakabuming, di Balaikota Solo, Senin (24/10/2022).

Baca juga: Temuan Komnas HAM: CCTV Area Parkir Stadion Kanjuruhan Rusak

Koalisi tersebut merupakan bentuk keresahan atas situasi soal ketidakjelasan sepak bola Indonesia imbas Tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022.

Hasil koalisi tersebut menerbitkan dua surat yang dikirimkan kepada PSSI dan PT Liga Indonesia Baru.

Surat pertama berisi tuntutan untuk diselenggarakan Kongres Luar Biasa PSSI sesuai rekomendasi Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF).

Tuntutan tersebut sejalan dengan ancaman TGIPF bahwa pemerintah punya wewenang tidak menerbitkan izin sampai KLB digelar.

Tuntutan kedua dan paling utama adalah mengajukan segera diselenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa, PT LIB membahas kepastian liga.

Azrul Ananda berseru supaya semua klub mengambil sikap yang sama untuk proses percepatan.

"Kami merasa diselenggarakannya RUPS LB PT LIB adalah justru yang paling urgent saat ini karena semua klub harus mau duduk bersama membahas kepastian liga,” ujar Azrul dalam rilis resminya.

Baca juga: 6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan Resmi Berbaju Tahanan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Daftar Penghargaan Piala Dunia U17 2023, Pemain Argentina Top Skor

Daftar Penghargaan Piala Dunia U17 2023, Pemain Argentina Top Skor

Internasional
Hasil Jerman Vs Perancis: Menang Adu Penalti, Die Mannschaft Juara Piala Dunia U17 2023

Hasil Jerman Vs Perancis: Menang Adu Penalti, Die Mannschaft Juara Piala Dunia U17 2023

Internasional
FT Jerman Vs Perancis: Laga Tuntas 2-2, Penentuan Juara Via Adu Penalti

FT Jerman Vs Perancis: Laga Tuntas 2-2, Penentuan Juara Via Adu Penalti

Internasional
Suarez Hampiri Messi Ke Inter Miami, Reuni Kecil Barcelona

Suarez Hampiri Messi Ke Inter Miami, Reuni Kecil Barcelona

Liga Lain
Head to Head Persib Bandung Vs PSM, Momentum Maung Balas Kekalahan

Head to Head Persib Bandung Vs PSM, Momentum Maung Balas Kekalahan

Liga Indonesia
HT Jerman Vs Perancis, Gol Penalti Bawa Die Mannschaft Unggul 1-0

HT Jerman Vs Perancis, Gol Penalti Bawa Die Mannschaft Unggul 1-0

Internasional
Final Piala Dunia U17 2023: Drama VAR, Jerman Dapat Penalti, Penonton Manahan Bersorak

Final Piala Dunia U17 2023: Drama VAR, Jerman Dapat Penalti, Penonton Manahan Bersorak

Sports
Kejutan dari Presiden FIFA untuk Fans Nyentrik

Kejutan dari Presiden FIFA untuk Fans Nyentrik

Liga Indonesia
Lionel Messi Membuka Kans untuk Tampil di Piala Dunia 2026

Lionel Messi Membuka Kans untuk Tampil di Piala Dunia 2026

Internasional
Final Piala Dunia U17 2023: Presiden FIFA Gianni Infantino Hadir di Manahan

Final Piala Dunia U17 2023: Presiden FIFA Gianni Infantino Hadir di Manahan

Sports
Final Piala Dunia U17 Event Sekali Seumur Hidup

Final Piala Dunia U17 Event Sekali Seumur Hidup

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023, Masih Banyak Bangku Kosong

Final Piala Dunia U17 2023, Masih Banyak Bangku Kosong

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Solo Diguyur Hujan, Antrean Mengular Masuk Manahan

Final Piala Dunia U17 2023: Solo Diguyur Hujan, Antrean Mengular Masuk Manahan

Sports
Piala Dunia U17 2023: Kebanggaan Mali, Masa Depan Cerah Menanti

Piala Dunia U17 2023: Kebanggaan Mali, Masa Depan Cerah Menanti

Internasional
Hasil Liga 1: Borneo Ditahan Imbang, Persik Vs Dewa United Tanpa Gol

Hasil Liga 1: Borneo Ditahan Imbang, Persik Vs Dewa United Tanpa Gol

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com