Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Live Timnas Indonesia Vs Curacao: Klok-Fachruddin Cetak Gol, Skor 2-2

Kompas.com - 24/09/2022, 20:28 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Timnas Indonesia saling berbalas gol dengan timnas Curacao pada FIFA Matchday 2022 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (24/9/2022) malam WIB.

Awalnya, timnas Indonesia kebobolan karena aksi Rangelo Maria pada menit ketujuh.

Dia berhasil memanfaatkan "bola muntah" yang bermula dari tendangan luar kotak penalti, yang sempat mengenai tiang.

Bola lalu bergulir dan Rangelo melancarkan tendangan yang tak mampu dihalau oleh kiper Indonesia, Nadeo.

Baca juga: Susunan Pemain Indonesia Vs Curacao: Tanpa Asnawi, Yakob Sayuri Starter

Lalu, timnas Indonesia sukses menyamakan skor berkat aksi gelandang Marc Klok pada menit ke-19.

Klok membobol gawang Curacao setelah menerima umpan dari Dimas Drajad di area tengah kotak 12 pas lawan.

Klok kemudian melepaskan tendangan kaki kanan yang menembus gawang Curacao.

Skor pun berubah menjadi 1-1.

Lalu, Garuda berbalik 2-1 unggul via kapten Fachruddin Aryanto via sundulan usai memanfaatkan lemparan ke dalam Pratama Arhan pada menit ke-23.

Namun, keunggulan Garuda tak bertahan lama. Hal itu terjadi setelah Juninho membobol gawang Nadeo.

Skor pun menjadi sama kuat 2-2. Laga saat ini masih berlangsung dan memasuki menit ke-25. 

Baca juga: Timnas Indonesia Vs Curacao, Doa Luis Milla untuk Sang Garuda

Laga timnas Indonesia vs Curacao dalam rangkaian FIFA Matchday 2022 dijadwalkan berlangsung dua kali.

Pertandingan pertama dihelat di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Sabtu (24/9/2022) malam WIB.

Adapun laga kedua akan dilangsungkan di Stadion Pakansari Bogor pada Selasa (27/9/2022).

Saat ini, timnas Curacao menduduki peringkat ke-84 ranking FIFA, sedangkan Indonesia berada di luar 150 besar, tepatnya peringkat ke-155.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com