Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Inter Vs Bayern Muenchen 0-2: Sinar Leroy Sane dan Aksi Pamer Skills Neuer

Kompas.com - 08/09/2022, 03:55 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

D’Ambrosio mencoba menghalau, tetapi tidak sempurna sehingga bola masuk ke gawang Inter Milan.

Oleh sebab itu, D’Ambrosio dinilai telah mencetak gol bunuh diri. Ini membuat Inter Milan tertinggal 0-2 dari Bayern.

Inter Milan terus berupaya untuk memperkecil ketertinggalan. Namun, tak berhasil, sehingga mereka dipastikan kalah 0-2 dari Bayern Muenchen.

INTER MILAN vs BAYERN MUENCHEN 0-2 (Leroy Sane 25', gol bunuh diri D'Ambrosio 66')

Susunan pemain Inter Milan vs Bayern Muenchen

Inter Milan (3-5-2): 24-Onana; 95-Bastoni (32-Dimarco 72’), 37-Skriniar (6-De Vrij 72’), 33-D’Ambrosio; 8-Gosens, 20-Calhanoglu (5-Gagliardini 81’), 77-Brozovic, 22-Mkhitaryan, 2-Dumfries (36-Darmian 72’); 10-Martinez, 9-Dzeko (11-Correa 71’).

Cadangan: 1-Handanovic, 5-Gagliardini, 6-De Vrij, 11-Correa, 12-Bellanova, 14-Asllani, 15-Aceerbi, 21-Cordaaz, 23-Barella, 32-Dimarco, 36-Darmian.

Pelatih: Simone Inzaghi.

Bayern Muencheen (4-2-3): 1-Neuer; 19-Davies, 21-Hernandez (44-Stanisic 84’), 4-De Ligt (2-Upamacano 75’), 5-Pavard; 18-Sabitzer (8-Goretzka 61’), 6-Kimmich; 10-Sane (42-Musiala 84’), 25-Mueller, 11-Coman (7-Gnabry 75’).

Cadangan: 2-Upamacano, 7-Gnabry, 8-Goretzka, 13-Choupo-Mouting, 26-Sven, 35-Schenk, 38-Gravenberch, 39-Tel, 4-Mazraoui, 42-Musiala, 44-Stanisic.

Pelatih: Julian Nagelsmann

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com