Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Chelsea Vs Leicester 2-1: Menang dengan 10 Pemain, The Blues Putus Tren Negatif

Kompas.com - 27/08/2022, 23:01 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Chelsea keluar dari tren negatif usai menaklukkan Leicester City pada pekan keempat Liga Inggris 2022-2023 dengan 10 orang pemain.

Laga Chelsea vs Leicester City tuntas digelar di Stadion Stamford Bridge, Sabtu (27/8/2022) malam WIB. Hasilnya, Chelsea menang 2-1.

Raheem Sterling menjadi bintang kemenangan The Blues dengan brace alias dua golnya pada menit ke-47 dan 63'.

Adapun satu gol balasan dari Leicester City tercatat atas nama Harve Barnes pada menit ke-66.

Ini adalah kemenangan pertama Chelsea dari tiga pertandingan terakhir mereka di Premier League. Sebelumnya, Chelsea ditahan imbang Tottenham Hotspur (2-2) dan kalah 0-3 dari Leeds United.

Baca juga: Wesley Fofana Menuju Chelsea, Rekrutan Termahal Era Todd Boehly

Hasil ini mengantarkan Chelsea ke peringkat keenam klasemen Liga Inggris. Mereka mengoleksi tujuh poin dari empat pertandingan.

Di sisi lain, Leicester City terjebak di zona degradasi, tepatnya, peringkat ke-19 klasemen karena baru mengumpulkan satu poin dari empat laga.

The Foxes termasuk salah satu tim yang belum membukukan satu kemenangan pun di Liga Inggris sejauh ini.

Ulasan pertandingan

Chelsea bertanding tanpa dampingan pelatih mereka Thomas Tuchel pada laga ini. Tuchel diskorsing usai bersitegang dengan manajer Tottenham Hotspur pada pekan kedua.

Tuchel terpantau duduk di kursi penonton bersama dua staf kepelatihan Chelsea untuk menyaksikan tim asuhannya berjuang.

Baca juga: Barcelona dan Chelsea Segera Tuntaskan Transfer Aubameyang

Bermain tanpa komando Tuchel, Chelsea memegang kendali permainan sejak awal laga. Peluang pertama mereka hasilkan pada menit keenam.

Raheem Sterling mengirimkan umpan diagonal ke area penalti Leicester. Dari lini kedua, Ruben Loftus-Cheek berupaya menyambut umpan Sterling.

Berhasil, Loftus-Cheek langsung menembak bola ke arah gawang Leicester, tetapi masih bisa diselamatkan kiper lawan Danny Ward.

Enam menit berselang, Loftus-Cheek menghadiahkan penalti untuk Chelsea. Dia dijatuhkan oleh gelandang Leicester Youri Tielemans di kotak terlarang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com