Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Southampton Vs Man United 0-1: Casemiro Debut, Ronaldo Main 29 Menit, Gol Bruno Jadi Pembeda

Kompas.com - 27/08/2022, 20:25 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Namun, Man United asuhan Ten Hag masih belum berhasil mencetak gol karena buruknya penyelesaian akhir.

Peluang terbaik Man United di babak pertama terjadi pada menit ke-18 ketika Anthony Elanga, Bruno Fernandes, dan Christian Eriksen secara beruntun melepaskan tembakan di kotak penalti.

Baca juga: Ten Hag Singkirkan Ronaldo: CR7 Membisu, Diminta Pergi dari Man United

Beruntung bagi Southampton karena kiper mereka, Gavin Bazunu, masih sigap menepis tembakan Elanga.

Setelah itu, Walker-Peters dengan berani melakukan blok untuk menggagagalkan percobaan tembakan voli kaki kanan Bruno Fernandes.

Satu detik berselang, giliran Bella-Kothcup yang menjatuhkan diri untuk menutup laju bola tembakan kaki Christian Eriksen.

Terlepas dari kegagalan mencetak gol, ini adalah kali pertama Man United tidak kebobolan pada babak pertama sejak Februari 2022.

Berlanjut ke babak kedua, Ralph Hasenhuttl (Southampton) dan Erik ten Hag masih mempertahankan komposisi pemainnya.

Man United kali ini langsung mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu. Tepat pada menit ke-55, Man United berhasil unggul berkat gol Bruno Fernandes.

Baca juga: Hasil Drawing Liga Europa 2022-2023: Wajah-wajah Baru bagi Man United

Memanfaatkan umpan silang Diogo Dalot, Bruno Fernandes yang tidak terkawal di tengah kotak penalti Southampton langsung melepaskan tendangan kaki kanan setengah voli.

Bola tembakan Bruno Fernandes itu memantul satu kali terlebih dahulu sebelum masuk ke sisi kanan gawang Southampton.

Tersentak dengan gol Bruno Fernandes, Southampton langsung meningkatkan intensitas serangan.

Southampton mulai berhasil mengambil alih kendali permainan sejak menit ke-60. Demi menambah daya gedor Southampton, Ralph Hasenhuttle memasukkan Stuart Armstrong pada menit ke-62. 

Stuart Armstrong masuk untuk menggantikan Mohamed Elyounoussi.

Tepat pada menit ke-65, Joe Aribo nyaris membawa Southampton menyamakan kedudukan andai sundulannya di depan gawang tidak ditepis kiper Man United, David De Gea.

Baca juga: Eks Man United Kritik Sikap Ronaldo: Messi Tak Akan Seperti Itu...

Dua menit berselang, Erik ten Hag mengubah komposisi lini depannya dengan menarik keluar Jadon Sancho dan memasukkan Cristiano Ronaldo.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com