Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lawan MU, Liverpool Lebih Jemawa

Kompas.com - 20/08/2022, 18:09 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Salah satu laga yang bakal dinanti para pecinta Premier League pada pekan depan adalah pertandingan antara Manchester United (MU) versus Liverpool.

Setan Merah, julukan MU akan menjamu Liverpool pada Selasa (23/8/2022) pukul 02.00 WIB.

Untuk sementara, MU masih menuai hasil jeblok usai menelan dua kali kekalahan beruntun.

Bertengger di posisi 20 alias nomor buncit, MU kebobolan 6 gol dan hanya mampu menceploskan gol semata wayang.

Sebaliknya, Liverpool terbilang lebih jemawa jika dibandingkan MU.

Liverpool yang nangkring di posisi 12 mengantongi 2 poin dari hasil 2 kali pertandingan.

Liverpool memasukkan 3 gol tapi kemasukan 3 gol pula.

Satu pekan sebelum laga itu, Liverpool mencatatkan informasi terkini.

Liverpool menyiapkan "amunisi" baru berkenaan dengan kontrak sponsornya.

Baca juga: Jelang Hadapi MU, Liverpool Siapkan Amunisi Ini

2015

Liverpool telah mengumumkan perpanjangan tiga tahun kemitraan mereka dengan Nivea Men.

Merek perawatan kulit ini telah menjadi pemasok perawatan klub sepak bola Inggris sejak 2015.

Sementara, kontrak baru keduanya sekarang berjalan hingga 2026.

Tidak ada angka untuk pembaruan yang dilaporkan tetapi akun Liverpool untuk tahun keuangan 2020-2021 mengungkapkan sedikit peningkatan total pendapatan komersial.

Peningkatan itu dari posisi Rp 3,854 triliun menjadi Rp 3,855 triliun.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Timnas Indonesia
Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persib-Arema Menang, Dewa Seri, Borneo Tetap di Puncak

Liga Indonesia
Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com