Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini akibat Tingkah Elon Musk terhadap MU

Kompas.com - 18/08/2022, 23:23 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

MANCHESTER, KOMPAS.com - Cuitan Elon Musk, orang terkaya di dunia pada Selasa (16/8/2022) di Twitter memang menggemparkan.

Elon Musk, mengatakan bahwa dia ingin membeli klub paling sukses di Inggris, Manchester United (MU).

Karuan saja, informasi ini menggemparkan banyak kalangan, fans maupun pihak yang bukan pendukung MU.

Cuitan itu memang pada akhirnya tidak terbukti.

Elon Musk juga belakangan mengklarifikasi bahwa cuitannya itu adalah lelucon.

Pasalnya, Elon Musk mengatakan rencananya untuk membeli klub Liga Premier itu adalah bagian dari "lelucon yang sudah berjalan lama".

"Saya tidak tertarik untuk membeli tim olahraga mana pun," katanya.

Kendati demikian, ikhwal MU tidak berhenti begitu saja gegara "lelucon" Elon Musk.

Terkini, miliarder Inggris Jim Ratcliffe tertarik untuk membeli MU.

Sumber yang mengetahui hal mengenai keinginan Jim Ratcliffe tersebut mengatakan kepada Reuters.

Saat ini, pemilik klub, keluarga taipan asal AS, Malcolm Glazer, berada di bawah tekanan lantaran MU duduk di dasar Premier League setelah dua pertandingan musim ini.

Warta Bloomberg melaporkan, keluarga Glazer akan mempertimbangkan untuk menjual saham minoritas, membuka pintu bagi Ratcliffe.

Baca juga: Utang Bersih MU Tumbuh 11 Persen

Sebuah sumber yang dekat dengan, Ratcliffe mengatakan miliarder itu adalah pembeli potensial karena dia ingin membantu membangun kembali tim.

The Times pertama kali melaporkan minat Ratcliffe pada Rabu.

Tidak jelas apakah informasi itu akan menghasilkan kesepakatan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Korea Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com