Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih Timnas Vietnam Dibayangi Penyesalan Jelang Piala AFF U19 2022

Kompas.com - 29/06/2022, 10:00 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber Zing

"Mereka harus bermain di V League. Harapannya, mereka dapat berpartisipasi dalam Kualifikasi Piala Dunia U20 Zona Asia," tutur Dinh The Nam.

Sebelumnya, Dinh The Nam juga mengkhawatirkan kesiapan para pemain menjelang Piala AFF U19 2022.

Dinh The Nam justru mengutarakan kekhawatiran itu seusai anak-anak asuhnya memenangi laga uji coba terakhir melawan klub peserta V League, Hai Phong FC.

Baca juga: Pencapaian Indonesia di Piala AFF U19: Sekali Juara, 3 Kali Gugur di Semifinal

Itu menjadi kemenangan pertama yang diraih timnas U19 Vietnam dalam tiga laga uji coba melawan klub lokal.

Sebelumnya, anak-anak asuh Dinh The Nam takluk 1-2 dari Phu Dong FC dan bermain imbang 2-2 melawan Phu Tho FC.

"Sejujurnya, Vietnam U19 belum bisa dikatakan siap 100 persen sejauh ini. Saya juga khawatir para pemain masih belum terlalu percaya diri dan memiliki keberanian untuk berjuang di lapangan," ujar Dinh The Nam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Sumber Zing
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com