Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perpanjang Kontrak bersama PSG, Mbappe Jadi Pemain Paling Bernilai di Dunia

Kompas.com - 07/06/2022, 15:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber CIES

KOMPAS.com - Bintang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, menjadi pemain paling bernilai menurut studi dari CIES Football Observatory per Juni 2022. 

CIES merupakan organisasi penelitian independen yang merilis nilai pasar pemain dua kali selama setahun dengan algoritma eksklusif. 

Algoritma itu menggunakan berbagai variabel seperti usia, performa pemain di klub dan timnas, nilai ekonomi klub, hingga durasi kontrak pemain.

Baca juga: Andil Presiden Perancis di Balik Bertahannya Kylian Mbappe di PSG

Dilansir dari situs CIES, perpanjangan kontrak tiga tahun Mbappe bersama PSG telah berpengaruh besar terhadap nilai pasarnya saat ini.

Tentu peningkatan nilai pasar Mbappe juga tak terlepas dari kontribusi 39 gol dan 26 assist bersama PSG pada musim 2021-2022.

Adapun Mbappe kini menjadi paling bernilai dengan angka 206 juta euro atau sekitar Rp 3,2 triliun.

Juara Piala Dunia 2018 itu mengungguli pemain paling bernilai sebelumnya, yakni Vinicius Junior yang kini bernilai 185 juta euro (Rp 2,8 triliun).

Baca juga: Mbappe Ucapkan 1 Kata Ini untuk Tepis Rumor Ingin Singkirkan 14 Orang di PSG

Sementara, bomber anyar Manchester City, Erling Haaland, menjadi pemain paling bernilai ketiga dengan angka 153 juta euro (Rp 2,4 triliun).

Ruben Dias memiliki perkiraan nilai transfer terbesar untuk seorang bek tengah (110 juta euro).

Gianluigi Donnarumma menduduki puncak klasemen pemain dengan nilai tertinggi untuk penjaga gawang (74 juta euro).

Baca juga: Usai Kylian Mbappe, PSG Beri Penawaran Super ke Zinedine Zidane

Trent Alexander-Arnold untuk fullback (87 juta euro) dan Pedri Gonzalez sebagai gelandang paling bernilai (135 juta).

Kevin de Bruyne yang berusia 30 tahun menjadi pemain tertua dengan nilai tertinggi (57 juta euro).

Adapun Pablo Gavi yang berusia 17 tahun adalah pemain termuda dengan nilai tertinggi (58 juta euro).

Berikut 10 Besar Pemain Paling Bernilai Versi CIES Per Juni 2022:

  1. Kylian Mbappe (PSG): 206 juta euro/Rp 3,2 triliun
  2. Vinicius Junior (Real Madrid): 185 juta euro/Rp 2,8 triliun
  3. Erling Haaland (Man City): 153 juta euro/Rp 2,4 triliun
  4. Pedri (Barcelona): 135 juta euro/Rp 2,1 triliun
  5. Jude Bellingham (Borussia Dortmund): 134 juta euro/Rp 2,05 triliun
  6. Phil Foden (Man City): 124 juta euro/Rp 1,9 triliun
  7. Frenkie de Jong (Barcelona): 112 juta euro/Rp 1,88 triliun
  8. Luis Diaz (Liverpool): 110 juta euro/Rp 1,7 triuliun
  9. Ruben Dias (Man City): 109 juta euro/Rp 1,68 triliun
  10. Ferran Torres (Man City): 109 juta euro/Rp 1,68 triliun

Daftar selengkapnya tersedia di tautan berikut: LINK

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com