Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/05/2022, 20:20 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Timnas Indonesia U23 terus menjaga asa mereka untuk lolos dari babak penyisihan Grup A di SEA Games 2021 Vietnam.

Pada laga ketiga babak penyisihan, tim asuh Shin Tae-yong sukses menggunduli Timnas Filipina dengan skor telak 4-0 di Stadion Viet Tri, Phu To, Vietnam, Jum’at (13/5/2022) sore WIB.

Gol kemenangan Indonesia disumbangkan oleh Muhammad Ridwan pada menit ke-18, kemudian digandakan oleh Rizky Ridho pada menit ke-44.

Selepas jeda babak pertama, Garuda Muda kembali menambah keunggulan melalui gol Egy Maulana Vikri (74') dan eksekusi penalti Marselino Ferdinan (84').

Baca juga: SEA Games 2021: Jadwal Timnas Indonesia Usai Libas Filipina 4-0

Kemenangan telak membuat Indonesia melesat di puncak klasemen sementara Grup A dengan koleksi 6 poin.

Berikut ini 3 fakta menarik di balik kemenangan timnas Indonesia:

1. Timnas Indonesia U23 berhasil mencatatkan cleansheet perdana

Selebrasi tim nasional Indonesia seusai membobol gawang Filipina pada laga lanjutan penyisihan grup SEA Games 2021, Jumat (13/5/2022).Dok. PSSI Selebrasi tim nasional Indonesia seusai membobol gawang Filipina pada laga lanjutan penyisihan grup SEA Games 2021, Jumat (13/5/2022).

Setelah melewati tiga laga, akhirnya gawang Timnas Indonesia steril dari gol lawan.

Berkat penampilan apik penjaga gawang, Ernando Ari Sutaryadi gagal dijebol oleh barisan depan pemain Filipina yang beberapa kali mampu menciptakan ancaman.

Hal ini merupakan catatan yang cukup positif bagi penampilan lini pertahanan Timnas Indonesia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Ketika Kartu Merah Menjadi Petaka bagi Mali, Perancis Buru Gelar Kedua Piala Dunia U17

Ketika Kartu Merah Menjadi Petaka bagi Mali, Perancis Buru Gelar Kedua Piala Dunia U17

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Kata Fernandes jika MU Gugur di Fase Grup

Galatasaray Vs Man United, Kata Fernandes jika MU Gugur di Fase Grup

Liga Champions
Saat Hattrick Ruberto Tak Cukup Bawa Argentina ke Final Piala Dunia U17...

Saat Hattrick Ruberto Tak Cukup Bawa Argentina ke Final Piala Dunia U17...

Internasional
BERITA FOTO - Susah Payah Perancis Atasi Mali Menuju Final Piala Dunia U17

BERITA FOTO - Susah Payah Perancis Atasi Mali Menuju Final Piala Dunia U17

Internasional
Top Skor Liga Champions: Haaland Bersaing Sambil Ukir Rekor, Mbappe...

Top Skor Liga Champions: Haaland Bersaing Sambil Ukir Rekor, Mbappe...

Liga Champions
Top Skor Piala Dunia U17 2023, Duo Argentina Teratas

Top Skor Piala Dunia U17 2023, Duo Argentina Teratas

Internasional
Duo Joao Pahlawan Barcelona, Xavi Pecahkan Kutukan Setelah Dua Musim

Duo Joao Pahlawan Barcelona, Xavi Pecahkan Kutukan Setelah Dua Musim

Liga Champions
Man City Vs Leipzig: Tertinggal 2 Gol lalu Menang, Mentalitas Hebat City

Man City Vs Leipzig: Tertinggal 2 Gol lalu Menang, Mentalitas Hebat City

Liga Champions
Jadwal Final Piala Dunia U17 Jerman Vs Perancis, Manahan Saksi Sejarah

Jadwal Final Piala Dunia U17 Jerman Vs Perancis, Manahan Saksi Sejarah

Internasional
PSG Rampas Kemenangan Newcastle dengan Penalti Kontroversial

PSG Rampas Kemenangan Newcastle dengan Penalti Kontroversial

Liga Champions
Final Piala Dunia U17 2023: Jumpa Jerman, Perancis Usung Misi Pembalasan

Final Piala Dunia U17 2023: Jumpa Jerman, Perancis Usung Misi Pembalasan

Sports
BERITA FOTO - Argentina vs Jerman Laga Paling Seru Sepanjang Piala Dunia U17 2023

BERITA FOTO - Argentina vs Jerman Laga Paling Seru Sepanjang Piala Dunia U17 2023

Internasional
Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Barca Lolos Tanpa Messi, City Juara Grup

Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Barca Lolos Tanpa Messi, City Juara Grup

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Comeback Gila Man City, PSG Vs Newcastle Kontroversial

Hasil Liga Champions: Comeback Gila Man City, PSG Vs Newcastle Kontroversial

Liga Champions
Hasil PSG Vs Newcastle: Drama Gol Penalti Mbappe, Selamatkan Paris

Hasil PSG Vs Newcastle: Drama Gol Penalti Mbappe, Selamatkan Paris

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com