Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Barcelona Vs Celta Vigo, Kickoff 02.30 WIB

Kompas.com - 11/05/2022, 02:07 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

BARCELONA, KOMPAS.com - Jadwal Liga Spanyol tengah pekan ini menyajikan pertandingan Barcelona vs Celta Vigo.

Duel Barcelona vs Celta Vigo merupakan laga pekan ke-36 kasta teratas Liga Spanyol yang akan dihelat di Stadion Camp Nou pada Rabu (11/5/2022) mulai pukul 02.30 WIB.

Link live streaming Barcelona vs Celta Vigo akan tersedia di akhir artikel.

Pertandingan Barcelona vs Celta Vigo diprediksi akan berjalan sengit karena tren kedua tim saat ini sedang meningkat.

Barcelona asuhan Xavi Hernandez akan menjamu Celta Vigo dengan modal kemenangan tipis 2-1 atas Real Betis pada laga pekan ke-35 Liga Spanyol, Minggu (8/5/2022).

Baca juga: Barcelona Rela Diskon 50 Persen agar Coutinho Pindah dari Camp Nou ke Aston Villa

Hasil itu semakin mempertajam tren positif kemenangan Barcelona di Liga Spanyol menjadi empat pertandingan beruntun.

Kemenangan atas Real Betis juga membuat Barcelona dipastikan tampil di Liga Champions musim depan.

Barcelona saat ini menempati peringkat kedua klasemen Liga Spanyol dengan koleksi 69 poin dari 35 pertandingan.

Dengan tiga pertandingan tersisa, Barcelona sudah tidak mungkin lagi terlempar dari empat besar klasemen Liga Spanyol atau zona Liga Champions.

Sebab, perolehan poin maksimal Real Betis yang kini duduk di peringkat kelima adalah 67 angka.

Baca juga: Legenda Bayern Yakin Robert Lewandowski Tidak Pindah ke Barcelona

Namun, Barcelona masih harus bekerja keras jika ingin finis di peringkat kedua klasemen akhir Liga Spanyol musim ini.

Pasalnya, Barcelona saat ini hanya unggul empat poin atas Sevilla yang duduk di peringkat ketiga.

Tugas Barcelona pada pertandingan melawan Celta Vigo nanti terlihat berat karena mereka masih akan tampil pincang tanpa enam pemain.

Bintang Barcelona yang sudah dipastikan absen pada pertandingan nanti adalah Sergi Roberto, Pedri, Sergino Dest, Nico Gonzalez, Gerard Pique, dan Sergio Busquets.

Nama terakhir terpaksa absen karena harus menjalani hukuman akumulasi kartu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com