Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 03/05/2022, 19:10 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan Villarreal vs Liverpool pada laga leg kedua semifinal Liga Champions 2021-2022 segera digelar.

Partai tersebut dijadwalkan berlangsung di Stadion El Madrigal, Rabu (4/5/2022) pukul 02.00 WIB.

Satu kaki Liverpool bak telah di final Liga Champions setelah mengalahkan Villarreal 2-0 pada laga leg pertama pekan lalu.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Liga Champions, Villarreal Vs Liverpool Kickoff 02.00 WIB

Gol bunuh dri Pervis Estupinan dan aksi Sadio Mane membuat The Reds berjaya di Anfield.

Pasukan Juergen Klopp pun hanya perlu hasil imbang untuk lolos. Bahkan, jika kalah dengan selisih satu gol, kubu Merseyside tetap melaju ke final.

Terlepas dari syarat minimalis itu, sejumlah fakta menilai bahwa Liverpool cenderung diunggulkan untuk lolos dengan kemenangan.

Berikut 3 Alasan Liverpool Akan Tekuk Villarreal

Rekor Tandang di Liga Champions

Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, merayakan gol dalam pertandingan terakhir Grup B Liga Champions melawan AC Milan. Laga AC Milan vs Liverpool digelar di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (7/12/2021) atau Rabu dini hari WIB. MARCO LUZZANI/AFP Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, merayakan gol dalam pertandingan terakhir Grup B Liga Champions melawan AC Milan. Laga AC Milan vs Liverpool digelar di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (7/12/2021) atau Rabu dini hari WIB.
Liverpool telah memenangkan semua lima pertandingan tandang di Liga Champions musim ini. 

Dari lima laga tandang itu, Liverpool mencetak 15 gol dan hanya kebobolan lima kali.

Baca juga: Prediksi Line Up Villarreal Vs Liverpool: Rekan Senegara Mane Jadi Senjata Kapal Selam Kuning

Jika menang di markas Villarreal nanti, The Reds dipastikan akan menjadi satu-satunya tim yang mampu mempertahankan rekor 100 kemenangan tandang di European Cup/Liga Champions.

Villarreal Sulit Menang dengan Selisih 2 Gol

Trent Alexander-Arnold (kiri) saat melakukan tendangan bebas dalam pertandingan Inter Milan vs Liverpool pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Giuseppe Meazza, Kamis (17/2/2022) dini hari WIB. AFP/FILIPPO MONTEFORTE Trent Alexander-Arnold (kiri) saat melakukan tendangan bebas dalam pertandingan Inter Milan vs Liverpool pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Giuseppe Meazza, Kamis (17/2/2022) dini hari WIB.
Liverpool juga sudah lama tak merasakan kekalahan di markas lawan dengan selisih dua gol.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Internasional
Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Liga Indonesia
Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Corner
Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Liga Italia
Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Internasional
5 Rekor Arsenal Usai Menang Besar 6-0 atas Lens di Liga Champions

5 Rekor Arsenal Usai Menang Besar 6-0 atas Lens di Liga Champions

Liga Champions
Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Internasional
Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Olahraga
Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Liga Champions
Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Internasional
Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Liga Champions
Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Liga Champions
Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Liga Champions
Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com