Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HT Man City Vs Real Madrid: Diwarnai 2 Gol Cepat, The Citizens Memimpin 2-1

Kompas.com - 27/04/2022, 02:51 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester City unggul 2-1 atas Real Madrid pada babak pertama pertandingan leg pertama semifinal Liga Champions 2021-2022. 

Laga Man City vs Real Madrid berlangsung di Stadion Etihad, Rabu (27/4/2022) dini hari WIB. 

Man City unggul 2-0 terlebih dahulu berkat gol Kevin De Bruyne (2') dan Gabriel Jesus (11'). 

Adapun satu gol Real Madrid pada babak pertama dibukukan oleh Karim Benzema pada menit ke-33. 

Baca juga: Link Live Streaming Man City Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Jalannya babak pertama 

Man City yang bertindak sebagai tuan rumah melaju ke semifinal setelah mengalahkan rival sekota Real Madrid, Atletico Madrid, dengan agregat 1-0. 

Sementara itu, Real Madrid melenggang ke babak empat besar Liga Champions usai menang agregat 5-4 atas Chelsea. 

Man City sudah memimpin 1-0 saat pertandingan memasuki menit kedua atau tepatnya baru berjalan sekitar 93 detik berkat aksi Kevin De Bruyne. 

Gol De Bruyne bermula dari pergerakan Riyad Mahrez di dekat tepi kotak penalti Real Madrid. Mahrez kemudian melepaskan umpan silang yang disambut dengan tandukan De Bruyne. 

Pemain asal Belgia itu mengarahkan bola ke sisi kanan gawang yang tak bisa dijangkau kiper Real Madrid Thibaut Courtouis. 

Itu merupakan gol paling cepat yang pernah dicetak Manchester City dalam sebuah pertandingan Liga Champions. 

Sekaligus, gol KdB tersebut merupakan yang tercepat dalam sebuah partai semifinal Lgia Champios.

Setelah mencetak gol, De Bruyne memberikan assist untuk gol kedua Man City yang dicetak Gabriel Jesus pada menit ke-11. 

Berawal dari aksi Phil Foden yang memainkan bola di sisi kiri pertahanan Real Madrid. Foden lalu mengirimkan si kulit bundar ke De Bruyne yang berada di luar kotak penalti. 

De Bruyne memberikan umpan silang ke tengah kotak penalti di mana ada Gabriel Jesus yang dibayang-bayangi oleh bek Real Madrid David Alaba.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com