Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Chelsea Vs Liverpool: Tendangan Kepa Melayang, The Reds Juara Piala Liga Inggris Lewat Adu Penalti

Kompas.com - 28/02/2022, 02:34 WIB
Farahdilla Puspa,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Rebound berhasil dikuasai Mane yang ada di depan gawang, tetapi Mendy lagi-lagi melakukan penyelamatan luar biasa. Ia menepis tendangan Mane dan bola melewati mistar gawang. 

Baca juga: 5 Fakta Jelang Chelsea Vs Liverpool di Final Piala Liga Inggris

Kesempatan emas bagi Chelsea pada menit-menit akhir babak pertama melalui aksi Mason Mount yang sayangnya masih melebar. Namun, hakim garis pun sudah mengangkat bendera tanda offside.

Babak pertama Chelsea vs Liverpool tuntas dengan skor 0-0.

Chelsea kembali tampil agresif sejak awal babak kedua. Pasuka Thomas Tuchel memiliki dua peluang beruntun untuk membobol gawang Liverpool.

Pada menit ke-49, Havertz yang berhasil melewati Joel Matip mengirimkan bola ke depan gawang, tetapi tidak ada pemain Chelsea yang berhasil menjangkau si kulit bulat. 

Peluang emas lainnya didapat Chelsea pada menit ke-50 yang lagi-lagi bermula dari umpan Havertz. 

Bola kemudian dikuasai Mason Mount yang hanya tinggal berhadapan dengan Kelleher.

Namun, Chelsea harus menunggu waktu lagi untuk mencetak gol sebab tendangan Mount cuma membentur tiang dan bergulir melewati gawang. 

Kesempatan lagi bagi Mason Mount untuk mencatatkan nama di papan skor pada menit ke-58.

Kembali menerima bola dari Havertz, Mount melepaskan tembakan yang sayangnya dengan mudah masuk ke pelukan Kelleher. 

Pada menit ke-65, kesalahan Mendy nyaris membuat Chelsea kebobolan. Ia melakukan clearence yang tidak sempurna, sehingga memberikan Liverpool kesempatan untuk menyerang balik. 

Mohamed Salah yang lepas dari jebakan offside berhasil mengalahkan Mendy dan menendang bola hingga nyaris memasuki gawang Chelsea. 

Namun, harapan Liverpool untuk mencetak gol pembuka belum bisa terwujud sebab Thiago Silva berhasil membuang si kulit bulat. 

Liverpool sejatinya berhasil menggetarkan gawang Chelsea pada menit ke-67 melalui tandukan Joel Matip. 

Namun, wasit menganulir gol tersebut usai meninjau ulang tayangan Video Assistant Referee (VAR). 

Liverpool nyaris membalasnnya lewat aksi Luis Diaz pada menit ke-76. Namun, tendangan Diaz masih bisa diblok Mendy. 

Pada menit ke-78, Kai Havertz berhasil memasukan bola ke gawang Liverpool. Namun, wasit tidak mengesahkan gol tersebut sebab hakim garis sudah mengangkat bendera tanda offside.

Pada injury time, Virgil van Dijk mengancam gawang Chelsea dengan sundulan tajamnya setelah menerima sepak pojok. Namun, upaya Van Dijk masih menemui dinding bernama Edouard Mendy. 

Hingga wasit membunyikan peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan, belum ada gol yang tercipta. Laga pun berlanjut ke babak tambahan waktu. 

Baca juga: Chelsea Vs Liverpool, Gelar Juara Sangat Berarti bagi Tim Muda The Reds

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com