Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Tiket Gratis UEFA Pula di Final Liga Champions Wanita 2022

Kompas.com - 16/02/2022, 22:42 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

SAINT PETERSBURG, KOMPAS.com - Konfederasi Sepak Bola Eropa (UEFA) menyiapkan strategi untuk menambah daya tarik laga-laga sepak bola selama masa pandemi Covid-19.

Informasi terkini dari UEFA pada Senin (14/2/2022), menunjukkan, akan ada laga final Liga Champions 2022.

Perhelatan itu akan berlangsung Sabtu (28/5/2022).

Lokasi pertandingan ada di Stadion Krestovsky, Saint Petersburg, Rusia.

Baca juga: Dampak Tiket Gratis UEFA untuk Final Liga Champions 2022

Stadion ini dikenal juga sebagai Stadion Gazprom Arena.

Berkapasitas sekitar 67.800 orang, Stadion Krestovsky adalah kandang dari klub Zenit Saint Petersburg.

UEFA menyebut pada laga final itu sudah tersedia 10.000 gratis.

Masing-masing klub yang akan bersua di final itu mendapat 5.000 tiket gratis untuk para suporter.

"Kami memberikan tiket gratis bagi para fans loyal," kata pernyataan Presiden UEFA Aleksander Ceferin.

Aleksander Ceferin menyebut fans adalah darah dalam dunia sepak bola.

 

Menurut Ceferin, UEFA memahami betapa fans berjuang selama dua tahun ini memerangi pandemi Covid-19.

"Adalah hal yang menggembirakan menemukan jalan bagi suporter mengatasi kesulitan sepanjang dua tahun ini," ucap Aleksander Ceferin.

Tiket gratis lagi

Sementara itu, ada juga 8.000 tiket cuma-cuma dari UEFA untuk fans klub-klub finalis Liga Eropa pada babak final di Budapest, Hongaria.

Lantas, masih ada 6.000 tiket gratis untuk partai final edisi inaugurasi Liga Eropa Conference tahap tiga di Tirana, Albania.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com