Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Barito Putera Vs Persipura - Kalah Telak 0-3, Mutiara Hitam ke Zona Degradasi

Kompas.com - 14/02/2022, 17:08 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persipura Jayapura mengalami kekalahan telak dari Barito Putera pada pekan ke-25 Liga 1 2021-2022. 

Pertandingan Barito Putera vs Persipura yang berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (14/2/2022) sore WIB, berakhir dengan skor 3-0. 

Gol-gol kemenangan Barito Putera tercipta melalui aksi Renan Alves (4'), Bayu Pradana (26'), dan Beni Oktovianto (76'). 

Hasil tersebut membuat Barito Putera keluar dari zona degradasi dan saat ini menempati peringkat ke-15 dengan raihan 22 poin. 

Mereka menggusur posisi tim Mutiara Hitam, julukan Persipura, yang ganti turun ke urutan 16 dengan torehan yang sama, yakni 22 poin. 

Baca juga: Jadwal Liga 1 Hari Ini, Laga Klasik Persebaya Vs Persija

Rangkuman pertandingan 

Peluang di depan mata bagi Persipura Jayapura untuk mencetak gol datang pada menit kedua setelah Ramai Rumakiek mengirimkam umpan ke Ramiro Fergonzi. 

Ramiro Fergonzi berhasil melewati kiper Barito Putera, Muhammad Riyandi, tetapi tendangannya mampu diblok Muhamad Firly. 

Alih-alih mencetak gol, Persipura justru kebobolan terlebih dahulu pada menit keempat gara-gara aksi Renan Alves. 

Renan menyambut tendangan bebas Luthfi Kamal dengan kepalanya dan berhasil merobek jala gawang Persipura. 

Barito Putera memiliki kesempatan untuk menggandakan keunggulan pada menit ke-15. Bruno Matos berhasil meelwati dua pemain Persipura, tetapi tendangannya ke arah gawang masih terlalu lemah. 

Hal tersebut membuat kiper Persipura, Fitrul Rustapa, dengan mudah mengantisipasi tembakan Bruno Matos. 

Tiga menit setelahnya, giliran Persipura yang menciptakan peluang melalui kombinasi Ferinando Pahabol dan Ricky Cawor. 

Pahabol meneruskan bola ke Ricky Cawor yang berada di sisi kanan kotak penalti. Namun, tembakan Ricky Cawor mampu diamankan kiper Barito Putera. 

Lini serang Barito Putera kembali mengancam Persipura. Raphael Maitimo yang tak terkawal di tengah kotak penalti melepaskan tendangan pada menit ke-23. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com