Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Fiorentina Vs Lazio, Immobile dkk Pesta 3 Gol di Artemio Franchi

Kompas.com - 06/02/2022, 04:55 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

FLORENCE, KOMPAS.com - Pertandingan Fiorentina vs Lazio berakhir 3-0 untuk kemenangan tim tamu.

Duel Fiorentina vs Lazio merupakan laga pekan ke-24 kasta teratas Liga Italia, Serie A, yang dihelat di Stadion Artemio Franchi pada Minggu (6/2/2022) dini hari WIB.

Bintang kemenangan Lazio kali ini adalah kapten tim, Ciro Immobile, yang mencetak satu gol pada menit ke-70.

Ciro Immobile juga menjadi aktor utama gol bunuh diri bek Fiorentina, Cristiano Biraghi, pada menit ke-81.

Adapun satu gol Lazio lainnya diciptakan oleh gelandang asal Serbia, Sergej Milinkovic-Savic, pada menit ke-53.

Fiorentina asuhan Vincenzo Italiano tidak hanya kalah melainkan juga harus kehilangan pemain setelah Lucas Toreira diusir wasit pada menit ke-86.

Toreira harus meninggalkan lapangan lebih cepat setelah mendapatkan kartu kuning kedua.

Kemenangan atas Fiorentina mengatrol posisi Lazio ke peringkat keenam klasemen Liga Italia dengan raihan 39 poin dari 24 laga.

Di sisi lain, kekalahan membuat Fiorentina, yang baru kehilangan top skor tim Dusan Vlahovic, harus turun ke peringkat ke-8 dan tertinggal tiga angka dari Lazio.

Baca juga: Hasil Inter Vs Milan: Giroud Cetak 2 Gol, Rossoneri Comeback dan Menang 2-1

Jalannya pertandingan Fiorentina Vs Lazio:

Pada babak pertama, Lazio selaku tim tamu tampil sedikit lebih mendominasi dengan persentase penguasaan bola mencapai 53 persen.

Lazio asuhan Maurizio Sarri juga tercatat berhasil melepaskan total tujuh tembakan ke arah gawang dengan tiga di antaranya tepat sasaran.

Meski demikian, Lazio masih belum berhasil mencetak gol hingga akhir babak pertama.

Di sisi lain, Fiorentina juga gagal mencetak gol pada babak pertama.

La Viola terlihat masih kesulitan mengembangkan permainan sampai hanya memiliki satu tembakan tepat sasaran.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com