Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Putri Indonesia Vs Thailand: Cedera Kepala Usai Penyelamatan Heroik, Kiper Fani Supriyanto Ditandu Keluar

Kompas.com - 24/01/2022, 20:29 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kiper timnas putri IndonesiaFani Supriyanto, harus ditandu keluar pada menit ke-60 saat melawan Thailand pada laga Grup B Piala Asia Wanita 2022.

Pertandingan timnas putri Indonesia vs Thailand digelar D Y Patil Sports Stadium, Senin (24/1/2022) malam WIB.

Saat ini, Garuda Pertiwi tengah tertinggal 0-2 dari Thailand.

Thailand unggul berkat gol-gol Kanyanat Chetthabutr pada menit ke-27 dan ke-36..

Baca juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Thailand, Kickoff 19.00 WIB

Pada menit ke-60, timnas putri Indonesia harus melakukan pergantian kiper.

Fani mengalami cedera setelah kepalanya membentur tanah saat jatuh mengamankan bola sepakan pemain Thailand dalam situasi satu vs satu.

Dia sampai harus ditandu keluar, lalu digantikan Riska Aprilia.

Meski telah kebobolan, Fani sendiri tampil cukup baik karena mampu mengahalau peluang-peluang Thailand lainnya.

INDONESIA vs THAILAND 0-2 (Kanyanat 27 36')

Indonesia (4-4-2): 19-Fani (21-Riska Aprilia 60'); 4-Shalika Aurelia (10-Rani Mulyasari 46'), 9-Ade Mustikiani, 17-Vivi Oktavia, 18-Tia Darti Septiawati, 6-Pani Tri Oktavianti, 15-Helsya Maeisyaroh, 22-Insyafadya Salsabillah (16-Carla Bio Pattinasarany 34'), 23-Reva Octaviani (5-Sabrina Mutiara Firdaus 60'), 11-Baiq Amiatun, 13-Marsela Yuliana (12-Zahra Musdalifah 34')

Cadangan: 1-Nurhalimah, 2-Remini Chere, 3-Rosdilah Nurrohmah, 7-Octavianti Dwi Nurmalita, 8-Maulina Novryliani, 14-Diah Tri Lestari, 20-Viny Silfianus

Pelatih: Rudy Eka Priyambada

Thailand (4-3-3): 22-Tiffany Soprnao(PG); 10-Sunisa Srangthaisong, 19-Pitasamai Sornsai, 6-Amomrat Utchai, 11-Jaruwan Chaiyarak, 20-Wilaiporn Boothduang, 6-Pikul Khueanpet, 16-U-raiporn Yongkul, 13-Kanyanat Chetthabutr, 17-Taneekarn Dangda, 3-Irravadee Makris

Cadangan: 1-Warapon Boonsing, 2-Kanjanaporn Saengkoon, 4-Phornphirun Philawan, 7-Silawan Intamee, 8-Nipawan Panyosuk, 9-Warunee Phetwiset, 12-Nutwadee Pram-nak, 14-Saowalak Pengngam, 15-Orapin Waenngoen, 18-Chotmanee Thongmongkol, 21-Chatchawan Rodthong, 23-Miranda Nild

Pelatih: Miyo Okomato

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia Bekuk Australia

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Isi Curhat Shin Tae-yong Ke Media Korea Soal Wasit Kontroversial di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Kandidat Pengganti Rezaldi Hehanussa di Persib

Liga Indonesia
Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Thierry Henry Lempar Pujian ke Seni Bertahan Real Madrid di Stadion Etihad

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com