Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Babak Pertama Inter Vs Venezia - Nerazzurri Dominan, Skor Masih 1-1

Kompas.com - 23/01/2022, 01:11 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Pelatih asal Italia itu terpaksa absen karena terpapar virus corona atau positif Covid-19.

Tugas Paolo Zanetti untuk memimpin Venezia kali ini akan dijalankan asistennya, Alberto Bertolini.

Mantan bintang Man United, Luis Nani, kali ini harus memulai pertandingan dari bangku cadangan Venezia.

Inter Milan selaku tuan rumah langsung mengambil inisiatif menyerang terlebih dahulu. Tepat pada menit kelima, Inter Milan mendapatkan peluang setelah Brozovic dijatuhkan sekitar dua meter di depan kotak penalti Venezia.

Namun, peluang itu tidak berbuah gol setelah eksekusi Hakan Calhanoglu membentur pagar hidup Venezia.

Baca juga: Coppa Italia: Inter Milan Menang Dramatis, Juventus...

Tiga menit berselang, kiper Venezia, Luca Lezzerini, melakukan penyelamatan gemilang ketika menepis tembakan voli kaki kiri Edin Dzeko.

Spezia nyaris mengejutkan Inter Milan andai tembakan kaki kanan David Okereke dari luar kotak penalti tidak ditangkap kiper Inter, Samir Handanovic.

Hingga menit ke-15, Inter Milan dengan persentase penguasaan bola mencapai 72 persen hanya memiliki satu tembakan tepat sasaran.

Terlalu asyik menyerang, Inter Milan justru kebobolan pada menit ke-20. Venezia berhasil unggul berkat gol Thomas Henry.

Menerima umpan silang dari Ethan Ampadu, Thomas Henry sukses menaklukkan Handanovic dengan sundulan yang mengarah tepat ke sisi tengah atas gawang Inter.

Ini adalah kali pertama Inter Milan tertinggal terlebih dahulu pada delapan pertandingan Liga Italia terakhir.

Di sisi lain, itu adalah gol ketujuh Thomas Henry untuk Venezia pada kalendar kompetisi musim 2021-2022.

Baca juga: Inter Milan di Musim 2021-2022: Gol Bisa Datang dari Mana Saja

Terkejut dengan gol Thomas Henry, Inter Milan langsung meningkatkan intensitas serangan.

Namun, hingga menit ke-30, Inter Milan masih belum berhasil mencetak gol penyeimbang karena rapatnya pertahanan Venezia.

Inter Milan tercatat hanya mampu melepaskan dua tembakan ke arah gawang terhitung sejak gol Thomas Henry hingga menit ke-30.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Hasil Man City vs Real Madrid 1-1 (Pen. 3-4): El Real Lolos ke Semifinal

Liga Champions
FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

FT Man City vs Real Madrid 1-1 (agg. 4-4): De Bruyne Samakan Kedudukan, Laga Lanjut Extra Time

Liga Champions
Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Hasil Bayern Vs Arsenal, The Gunners Tersingkir karena Tandukan Maut

Liga Champions
Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Jadwal Jeka Saragih di UFC, Hadapi Fighter Veteran Westin Wilson Juni Nanti

Sports
Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Barcelona Mengarah ke Nama Rafa Marquez Sebagai Pengganti Xavi

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Hasil dan Klasemen Liga 1: Persija Menang, Madura United Libas Borneo FC

Liga Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Shin Tae-yong Bicara Moril Pasukan Timnas U23 Setelah Laga Kontroversial Kontra Qatar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com