Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Inter Milan Vs Empoli: Si Ular Raksasa Menang Dramatis, Skor 3-2

Kompas.com - 20/01/2022, 05:43 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Gol itu bermula saat Danzel Dumfries mengirimkan umpan lambung kepada Alexis Sanchez.

Sanchez pun langsung menyambut bola kiriman Dumfries dengan tandukannya.

Kiper Empoli, Jacopo Furlan, tak mampu mencegah bola hasil sundulan Sanchez masuk ke gawangnya.

Inter Milan tidak mengendurkan intensitas serangan setelah berhasil unggul satu gol atas Empoli.

Anak asuh Simone Inzaghi kerap kali membuat barisan pertahanan Empoli kerepotan untuk membendung serangan.

Tak ayal peluang berbahaya dari Inter ke area pertahanan Empoli acap tercipta.

Meski begitu, Inter Milan tetap tidak mampu untuk menambah keunggulan atas Empoli.

Sehingga, skor 1-0 untuk keunggulan Nerrazurri bertahan sampai peluit panjang babak pertama dibunyikan.

Berlanjut ke babak kedua, Empoli sukses merespon ketertinggalan dari Inter Milan dengan baik seusai Nedmi Bajrami mencatatkan namanya di papan skor (62’).

Nadmi Bajrami menerima sebuah umpan dan berusaha mengontrolnya dengan dada.

Usai itu, Bajrami lantas melepas tembakan voli terukur ke sisi kanan gawang Empoli demi memperdaya penjaga gawang Inter, Ionut Radu.

Berkat gol tersebut Empoli sukses menyamakan kedudukan 1-1 dengan Inter Milan.

Simone Inzaghi merespon gol Empoli dengan memasukan tiga pemain pilar yakni, Hakan Calhanoglu, Nicolo Barella, dan Ivan Perisic.

Baca juga: Pemilik Juventus Kecewa dengan Sikap Dybala, Inter Milan Siap Terima

Walaupun demikian, Inter Milan malah kembali dibobol Empoli setelah Ionut Radu melakukan gol bunuh diri pada menit ke-76.

Skor antara Inter Milan dan Empoli pun menjadi 1-2 untuk keunggulan tim tamu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com