Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Covid-19 Omicron, Penghargaan Menteri Olahraga Inggris untuk Premier League

Kompas.com - 15/12/2021, 23:26 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber BBC

LONDON, KOMPAS.com - Menteri Olahraga Inggris Nigel Huddleston memberi penghargaan atau apresiasi kepada Premier League pada pekan ke-17 ini.

"Premier League sudah melakukan tes Covid-19 dalam jumlah besar kepada para pemain dan staf," katanya pada Rabu (15/12/2021).

Tes dalam jumlah besar ini, kata Nigel Huddleston menjadi penting untuk menghadapi merebaknya pandemi Covid-19 varian Omicron.

Baca juga: Covid-19 Omicron, Ini Pesan Bos Brighton

Merebaknya kembali virus Covid-19 membuat Premier League mengatur siasat baru bagi laga-laga sepak bola pada pekan ke-17 ini.

Inggris secara keseluruhan memang terlanda varian baru Covid-19 yakni Omicron.

Dalam informasi terkini, Premier League menyebut tiga klub wajib menjalankan protokol bukti vaksinasi komplet maupun hasil tes negatif bagi para suporter yang datang langsung ke stadion.

"Brighton, Chelsea, dan Tottenham Hotspur wajib menjalankan protokol itu," kata pernyataan Premier League, hari ini.

Pada pekan ke-17 ini juga, ketiganya mesti menyiapkan lokasi pengecekan di stadion.

Premier League menerapkan lagi cek vaksinasi komplet, khususnya bagi suporter yang datang langsung menyaksikan laga di stadion.

Pemerintah Inggris, dalam informasi terkini pada Selasa (14/12/2021) menyebut bahwa saat ini, seluruh negeri, kembali menghadapi pandemi Covid-19.

"Kami menghadapi serangan varian Omicron," kata pernyataan pemerintah Inggris.

Premier League, sehubungan dengan hal itu, belajar dari penundaan dua laga lantaran pandemi tersebut.

Hingga pekan ini, Tottenham Hotspur batal bertandang ke Brighton & Hove Albion.

Sementara, Manchester United gagal bertamu ke Brentford.

"Kami mulai menerapkan lagi kebijakan surat vaksinasi kepada penonton mulai Rabu (15/12/2021)," kata pernyataan Premier League.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com