Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Breaking News - Sergio Aguero Memutuskan untuk Pensiun!

Kompas.com - 15/12/2021, 19:07 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Penyeran Barcelona, Sergio Aguero, resmi mengumumkan pensiun dari dunia sepak bola pada usia 33 tahun.

Aguero mengumumkan keputusannya tersebut pada Rabu (15/12/2021). 

Menurut laporan Squwka News, Sergio Aguero memutuskan gantung sepatu karena masalah kesehatan jantungnya.

Keputusan tersebut juga berdasarkan rekomendasi dari para ahli medis agar Aguero berhenti untuk bermain sepak bola.

Manchester City pun telah memberikan ucapan terima kasih seusai tersiar kabar pensiunnya Aguero dari sepak bola.

Baca juga: Alami Masalah Jantung, Aguero Dibayangi Kemungkinan Pensiun Lebih Cepat

“Semua orang di Manchester City pada kesempatan ini ingin mengucapkan terima kasih kepada Aguero atas kontribusinya yang luar biasa untuk kesuksesan kami selama satu dekade terakhir dan berharap yang terbaik di masa pensiunnya,” tulis pernyataan resmi Man City di Twitter.

Seperti diketahui, Aguero diketahui menderita penyakit jantung saat mentas bersama Barcelona di Liga Spanyol 2021-2022 melawan Alaves pada Minggu (31/12/2021) dini hari WIB.

Striker 33 tahun itu terlihat berbaring dan memegang dadanya selepas terlibat duel di area pertahanan Alaves.

Baca juga: Xavi Terkejut Dengar Rumor Aguero Bakal Pensiun

Melihat insiden itu, tim media Barcelona bergegas ke lapangan untuk memberikan pertolongan pertama untuk Aguero.

Karena kondisinya yang cukup parah, Aguero harus dilarikan ke Barcelona Hospitals menggunakan ambulans.

Striker Barcelona Sergio Aguero harus meninggalkan lapangan pertandingan lebih cepat pada laga kontra Deportivo Alaves setelah merasakan sakit di dadanya, Minggu (31/10/2021) dini hari WIB.ESPN Striker Barcelona Sergio Aguero harus meninggalkan lapangan pertandingan lebih cepat pada laga kontra Deportivo Alaves setelah merasakan sakit di dadanya, Minggu (31/10/2021) dini hari WIB.

Aguero pun didiagnosis menderita slight tachyacardia atau gangguan irama jantung setelah dilakukan serangkaian pemeriksaan.

Baca juga: Jelang Uruguay Vs Argentina, Pelatih Tim Tango Doakan Aguero yang Terancam Pensiun Dini

Karier Aguero terbilang sukses kala membela klub Liga Inggris, Manchester City.

Bersama Man City, Aguero telah meraih lima kali trofi Liga Inggris, satu Piala FA, enam kali Piala Liga.

Menurut catatan Transfermarkt, Aguero telah membukukan 390 gol dan 73 assist dari 390 penampilan selama berseragam Man City.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com