Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liverpool Vs Aston Villa, Penalti Mo Salah Rusak Kepulangan Gerrard ke Anfield

Kompas.com - 12/12/2021, 00:03 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Berlanjut ke babak kedua, Juergen Klopp dan Steven Gerrard masih mempertahankan komposisi pemain mereka.

Liverpool selaku tuan rumah masih tetap memegang kendali permainan pada awal babak kedua.

Tepat pada menit ke-53, Liverpool nyaris unggul andai sundulan Virgil van Dijk setelah memanfaatkan umpan sepak pojok Andy Robertson tidak ditepis kiper Aston Villa, Emiliano Martinez.

Hingga menit ke-57, Liverpool yang terus menggempur pertahanan Aston Villa masih belum berhasil mencetak gol meski sudah melepaskan lima tembakan ke arah gawang sejak awal babak kedua.

Sadar lini serang Liverpool mengalami kebuntuan, Klopp langsung melakukan perubahan pada menit ke-58.

Klopp menarik keluar Alex Oxlade-Chamberlain dan memasukkan winger asal Portugal, Diogo Jota.

Baca juga: Hasil Liga Champions: Atletico Madrid Lolos Dramatis Saat Liverpool-Ajax Ukir Sejarah

Pada menit ke-59, Mohamed Salah mendapatkan ruang tembak yang lebar di depan kotak penalti Aston Villa setelah menerima umpan silang Sadio Mane.

Namun, peluang itu tetap tidak berbuah gol untuk Liverpool karena tembakan melengkung kaki kiri Mo Salah masih melambung.

Tepat pada menit ke-65, wasit Stuart Attwell memberi penalti untuk Liverpool setelah Tyron Mings menjatuhkan Mohamed Salah yang sedang melakukan akselerasi.

Mo Salah yang mengambil sendiri penalti tersebut berhasil menuntaskan tugasnya dengan baik untuk mengantar Liverpool unggul 1-0.

Penalti itu adalah gol ke-21 Mo Salah untuk Liverpool musim ini.

Tertinggal 0-1, Gerrard langsung memasukkan dua pemain menyerang, yakni Emi Buendia (69') dan Danny Ings (74').

Dua pemain itu masuk menggantikan Ashley Young dan Jacob Ramsey. Masuknya Buendia dan Ings memang membuat Aston Villa lebih menyerang.

Namun, Aston Villa masih belum berhasil mencetak gol penyeimbang hingga menit ke-80.

Baca juga: Daftar Tim Lolos 16 Besar Liga Champions: Ajax-Liverpool Sempurna, AC Milan Merana

Pada menit ke-85, kiper Liverpool, Alisson Becker, melakkan blunder fatal ketika gagal melakukan sapuan bola umpan terobosan Buendia ke Ings.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com