Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Fakta Menarik Timnas Indonesia di Piala AFF 2020

Kompas.com - 11/12/2021, 05:00 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

"Yang dibilang senior (di timnas Indonesia) caps-nya masih belum sampai 40 caps. Evan Dimas 34 caps. Lalu, bagaimana sisanya?" terang Tommy Welly di akun YouTube-nya

"Sisanya itu, bahkan belum mencapai sepuluh atau under 10 caps. Rata-rata memang masih muda, masih hijau, masih minim jam terbang, dan koleksi caps untuk tim nasional under 10," imbuhnya.

3. Panggil Pemain yang Berkompetisi di Eropa

Bagi pesepak bola Asia Tenggara, bermain untuk tim Eropa adalah sebuah capaian yang luar biasa.

Bahkan, banyaknya jumlah pemain yang berkiprah di Benua Biru bisa menjadi tolak ukur kualitas kultur sepakbola di sebuah negara.

Indonesia bisa berbangga pada Piala AFF 2020 ini bisa diperkuat tiga pemain yang berkiprah di Eropa.

Mereka adalah Elkan Bagot yang bermain untuk Ipswich Town di Liga Inggris, Egy Maulana Vikri di FK Senica Slovakia, dan Witan Sulaeman yang bermain untuk Lechia Gdansk Polandia.

Baca juga: Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2020, Akhir Pekan Ini Lawan Laos

Selain itu, ada sekitar 10 pemain tim Eropa yang meramaikan Piala AFF 2020 ini. Mereka tersebar di Thailand (3), Filipina (3), Malaysia (2), Laos (1), dan Singapura (1).

Salah satu di antaranya adalah pemain klub Premier League Leicester City, Thanawat Seungchitthawon yang membela Thailand.

4. Konsisten Gunakan Tenaga Pemain Naturalisasi/Keturunan Sejak 2010

Aksi penyerang timnas Indonesia, Ezra Walian, dalam laga persahabatan melawan Afganistan, Selasa (16/11/2021). Dok. PSSI Aksi penyerang timnas Indonesia, Ezra Walian, dalam laga persahabatan melawan Afganistan, Selasa (16/11/2021).

Tim Nasional Indonesia mengandalkan pemain naturalisasi pada Piala AFF 2020 di Singapura. Pemain naturalisasi yang dimaksud adalah Victor Igbonefo dan Ezra Walian.

Kehadirannya mempertahankan tradisi kehadiran pemain naturalisasi dalam skuad Garuda di Piala AFF yang dimulai sejak 2010 silam.

Penyerang asal Uruguay, Cristian Gonzales, menjadi pemain naturalisasi pertama Indonesia yang mentas di Piala AFF 2010. Menariknya, pemain berjuluk El Loco tersebut debut di Piala AFF 2010 pada usianya yang ke-34 tahun.

Sayang, pada saat itu, Indonesia harus puas finish sebagai runner up. Akan tetapi, kontribusi Christian Gonzales membuat timnas ketagihan untuk mendatangkan pemain naturalisasi.

Baca juga: Top Skor Piala AFF 2020, Rachmat Irianto Pepet Pemain Malaysia

Pada Piala AFF 2012, Indonesia merekrut tiga pemain naturalisasi sekaligus, yakni Raphael Maitimo, Tonnie Cusell, dan Jhonny van Beukering.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com