Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HT PSG Vs Nice: Lionel Messi Diredam, Les Parisiens Tertahan

Kompas.com - 02/12/2021, 03:57 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Babak pertama antara Paris Saint-Germain (PSG) dan OGC Nice masih berimbang dengan skor kacamata alias 0-0.

Pertandingan PSG vs Nice merupakan laga pekan ke-16 Ligue 1 atau Liga Perancis 2021-2022 yang digelar di Parc des Princes, Kamis (2/12/2021) dini hari WIB.

PSG menguasai laga sepanjang babak pertama. Mereka mampu melepaskan 10 upaya ke arah gawang.

Baca juga: Trofi Ballon dOr Bukan untuk Messi, tetapi....

Namun, Les Parisiens tampil kurang efektif dengan hanya tiga yang tepat sasaran.

Sang megabintang Lionel Messi juga tak mampu memberikan ancaman karena selalu dapat diredam barisan pertahanan Nice.

Alhasil, PSG berimbang 0-0 dengan Nice saat turun minum.

Jalannya pertandingan PSG vs NICE

Paris Saint-Germain dan OGC Nice menunjukkan permainan terbuka dan saling menekan pada awal babak pertama.

Namun, PSG yang dapat bermain dengan intensitas lebih tinggi belum mampu menciptakan peluang yang efektif.

Di sisi lain, Nice berhasil melesakkan tembakan tepat sasaran lebih dulu melalui upaya pertama pada menit kesembilan.

Striker asal Denmark, Kasper Dolberg, melakukan aksi individu dan mengejutkan PSG dengan tendangan keras yang on target.

Baca juga: PSG Vs Nice, Puja-puji untuk Lionel Messi... 

Akan tetapi, Gianluigi Donnarumma dengan cermat dapat membaca arah bola yang melaju ke kanan gawang PSG dan melakukan tepisan.

Dua menit berselang, PSG memiliki punya kans bagus untuk mencetak gol via tendangan bebas jarak dekat setelah Lionel Messi dilanggar.

Messi kemudian mengambil tugas sebagai eksekutor. La Pulga memilih untuk melakukan tendangan mendatar, tetapi pagar betis Nice masih bisa mengantisipasinya.

Pada menit ke-17, PSG kembali terancam menyusul aksi Andy Delort yang berakselerasi cepat usai menerima umpan terobosan.

Baca juga: Presiden PSG Buka Suara, Mbappe Batal Hijrah ke Real Madrid?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com