Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klub Al Jazira, Kampiun, Tuan Rumah, tapi Cuma Undangan di Piala Dunia Antarklub

Kompas.com - 30/11/2021, 22:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber FirstPost

ABU DHABI, KOMPAS.com - Sejak Senin kemarin, FIFA sudah menginformasikan dua klub yang menjadi undangan pada perhelatan Piala Dunia Antarklub pada 2022.

Kedua klub itu adalah Al Jazira dan Auckland City.

Al Jazira adalah klub yang berbasis di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA).

Pemain klub Al-Hilal, Ahmed Ali (18), mencetak gol pertama saat melawan Al-Jazira. Kiper Al Jazira, Housani Ali al-Khaseif, gagal membendung tendangan itu dalam duel Liga Champions Asia di Riyadh, 5 April 2011.FAYEZ NURELDINE/AFP Pemain klub Al-Hilal, Ahmed Ali (18), mencetak gol pertama saat melawan Al-Jazira. Kiper Al Jazira, Housani Ali al-Khaseif, gagal membendung tendangan itu dalam duel Liga Champions Asia di Riyadh, 5 April 2011.

Baca juga: 2 Klub Ini Jadi Tim Undangan di Piala Dunia Antarklub

Klub ini menghuni Liga Pro UEA.

Berkandang di Stadion Muhammad bin Zayed, klub berkostum kandang merah hitam vertikal ini menjadi kampiun musim 2020-2021.

Al Jazira julukan gahar sekaligus julukan yang menjadi kebanggaan.

Penggantian nama Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek II (Elevated) menjadi Tol Layang Sheikh Mohammed Bin Zayed.Alfa Marganaputra Penggantian nama Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek II (Elevated) menjadi Tol Layang Sheikh Mohammed Bin Zayed.

Al Jazira berjulukan Al Ankabout atau laba-laba.

Julukan lainnya adalah Fakhr Abu Dhabi alias Kebanggaan Abu Dhabi.

Berdiri sejak 19 Maret 1974, AL Jazira sudah tiga kali menjadi juara Liga Pro UEA.

Capaiannya, selain pada musim 2020-2021 adalah pada musim 2010-2011 dan 2016-2017.

Selebrasi pemain Al Hilal ketika merayakan gol Nasser Al-Dawsari ke gawang Pohang Steelers pada final Liga Champions Asia yang berlangsung di  King Fahd International Stadium pada Selasa (23/11/2021).AFP/ FAYEZ NURELDINE Selebrasi pemain Al Hilal ketika merayakan gol Nasser Al-Dawsari ke gawang Pohang Steelers pada final Liga Champions Asia yang berlangsung di King Fahd International Stadium pada Selasa (23/11/2021).

Auckland City adalah klub bermarkas di Sandringham, Kota Auckland, Selandia Baru.

Klub berjulukan The Navy Blues ini adalah pemuncak musim 2020-2021 Liga Nasional Selandia Baru (NZNL).

Sementara itu, Uni Emirat Arab (UEA) akan menjadi tuan rumah perhelatan Piala Dunia Antarklub FIFA pada 3-12 Februari 2022.

Para pemain Auckland City FC merayakan kemenangan mereka melalui adu penalti atas klub Maroko dalam laga Piala Dunia Antarklub di Rabat, Rabu (10/12/2014).AFP/FADEL SENNA Para pemain Auckland City FC merayakan kemenangan mereka melalui adu penalti atas klub Maroko dalam laga Piala Dunia Antarklub di Rabat, Rabu (10/12/2014).

Pertandingan akan mempertemukan enam juara benua dan dua tim klub undangan.

Sejatinya, Piala Dunia Antarklub FIFA terlaksana di Jepang.

Para pemain Palmeiras merayakan dengan trofi turnamen sepak bola Copa Libertadores setelah mengalahkan Flamengo dalam pertandingan final all-Brasil, di Stadion Centenario, Montevideo, pada 27 November 2021.PABLO PORCIUNCULA Para pemain Palmeiras merayakan dengan trofi turnamen sepak bola Copa Libertadores setelah mengalahkan Flamengo dalam pertandingan final all-Brasil, di Stadion Centenario, Montevideo, pada 27 November 2021.

Namun, pandemi Covid-19 membuat Jepang memilih tidak menyelenggarakan turnamen itu.

"Pengundian sudah dilaksanakan kemarin, Senin (29/11/2021)," kata pernyataan resmi FIFA.

Bek Chelsea Reece James (tengah) dan kiper Edouard Mendy berpelukan di lapangan setelah melakoni pertandingan matchday kelima Grup H Liga Champions 2021-2022 melawan Juventus di Stadion Stamford Bridge, Rabu (24/11/2021). Pada laga tersebut, Chelsea menang 4-0 atas Juventus.AFP/ADRIAN DENNIS Bek Chelsea Reece James (tengah) dan kiper Edouard Mendy berpelukan di lapangan setelah melakoni pertandingan matchday kelima Grup H Liga Champions 2021-2022 melawan Juventus di Stadion Stamford Bridge, Rabu (24/11/2021). Pada laga tersebut, Chelsea menang 4-0 atas Juventus.

Klub yang akan berlaga pada kesempatan itu adalah Chelsea yang menjadi juara Liga Champions Eropa, Palmeiras asal Brasil yang menjadi juara Libertadores, klub Liga Meksiko Monterrey, juara Liga Champions Asia Al Hilal, klub juara UEA Al Jazira, dan klub asal Selandia Baru Auckland.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber FirstPost
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com