Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klub Al Jazira, Kampiun, Tuan Rumah, tapi Cuma Undangan di Piala Dunia Antarklub

Kompas.com - 30/11/2021, 22:00 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber FirstPost

ABU DHABI, KOMPAS.com - Sejak Senin kemarin, FIFA sudah menginformasikan dua klub yang menjadi undangan pada perhelatan Piala Dunia Antarklub pada 2022.

Kedua klub itu adalah Al Jazira dan Auckland City.

Al Jazira adalah klub yang berbasis di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA).

Pemain klub Al-Hilal, Ahmed Ali (18), mencetak gol pertama saat melawan Al-Jazira. Kiper Al Jazira, Housani Ali al-Khaseif, gagal membendung tendangan itu dalam duel Liga Champions Asia di Riyadh, 5 April 2011.FAYEZ NURELDINE/AFP Pemain klub Al-Hilal, Ahmed Ali (18), mencetak gol pertama saat melawan Al-Jazira. Kiper Al Jazira, Housani Ali al-Khaseif, gagal membendung tendangan itu dalam duel Liga Champions Asia di Riyadh, 5 April 2011.

Baca juga: 2 Klub Ini Jadi Tim Undangan di Piala Dunia Antarklub

Klub ini menghuni Liga Pro UEA.

Berkandang di Stadion Muhammad bin Zayed, klub berkostum kandang merah hitam vertikal ini menjadi kampiun musim 2020-2021.

Al Jazira julukan gahar sekaligus julukan yang menjadi kebanggaan.

Penggantian nama Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek II (Elevated) menjadi Tol Layang Sheikh Mohammed Bin Zayed.Alfa Marganaputra Penggantian nama Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek II (Elevated) menjadi Tol Layang Sheikh Mohammed Bin Zayed.

Al Jazira berjulukan Al Ankabout atau laba-laba.

Julukan lainnya adalah Fakhr Abu Dhabi alias Kebanggaan Abu Dhabi.

Berdiri sejak 19 Maret 1974, AL Jazira sudah tiga kali menjadi juara Liga Pro UEA.

Capaiannya, selain pada musim 2020-2021 adalah pada musim 2010-2011 dan 2016-2017.

Selebrasi pemain Al Hilal ketika merayakan gol Nasser Al-Dawsari ke gawang Pohang Steelers pada final Liga Champions Asia yang berlangsung di  King Fahd International Stadium pada Selasa (23/11/2021).AFP/ FAYEZ NURELDINE Selebrasi pemain Al Hilal ketika merayakan gol Nasser Al-Dawsari ke gawang Pohang Steelers pada final Liga Champions Asia yang berlangsung di King Fahd International Stadium pada Selasa (23/11/2021).

Auckland City adalah klub bermarkas di Sandringham, Kota Auckland, Selandia Baru.

Klub berjulukan The Navy Blues ini adalah pemuncak musim 2020-2021 Liga Nasional Selandia Baru (NZNL).

Sementara itu, Uni Emirat Arab (UEA) akan menjadi tuan rumah perhelatan Piala Dunia Antarklub FIFA pada 3-12 Februari 2022.

Para pemain Auckland City FC merayakan kemenangan mereka melalui adu penalti atas klub Maroko dalam laga Piala Dunia Antarklub di Rabat, Rabu (10/12/2014).AFP/FADEL SENNA Para pemain Auckland City FC merayakan kemenangan mereka melalui adu penalti atas klub Maroko dalam laga Piala Dunia Antarklub di Rabat, Rabu (10/12/2014).

Pertandingan akan mempertemukan enam juara benua dan dua tim klub undangan.

Sejatinya, Piala Dunia Antarklub FIFA terlaksana di Jepang.

Para pemain Palmeiras merayakan dengan trofi turnamen sepak bola Copa Libertadores setelah mengalahkan Flamengo dalam pertandingan final all-Brasil, di Stadion Centenario, Montevideo, pada 27 November 2021.PABLO PORCIUNCULA Para pemain Palmeiras merayakan dengan trofi turnamen sepak bola Copa Libertadores setelah mengalahkan Flamengo dalam pertandingan final all-Brasil, di Stadion Centenario, Montevideo, pada 27 November 2021.

Namun, pandemi Covid-19 membuat Jepang memilih tidak menyelenggarakan turnamen itu.

"Pengundian sudah dilaksanakan kemarin, Senin (29/11/2021)," kata pernyataan resmi FIFA.

Bek Chelsea Reece James (tengah) dan kiper Edouard Mendy berpelukan di lapangan setelah melakoni pertandingan matchday kelima Grup H Liga Champions 2021-2022 melawan Juventus di Stadion Stamford Bridge, Rabu (24/11/2021). Pada laga tersebut, Chelsea menang 4-0 atas Juventus.AFP/ADRIAN DENNIS Bek Chelsea Reece James (tengah) dan kiper Edouard Mendy berpelukan di lapangan setelah melakoni pertandingan matchday kelima Grup H Liga Champions 2021-2022 melawan Juventus di Stadion Stamford Bridge, Rabu (24/11/2021). Pada laga tersebut, Chelsea menang 4-0 atas Juventus.

Klub yang akan berlaga pada kesempatan itu adalah Chelsea yang menjadi juara Liga Champions Eropa, Palmeiras asal Brasil yang menjadi juara Libertadores, klub Liga Meksiko Monterrey, juara Liga Champions Asia Al Hilal, klub juara UEA Al Jazira, dan klub asal Selandia Baru Auckland.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber FirstPost
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

David da Silva Mogok Latihan dan Bertanding, Masalah Sensitif dengan Persib

Liga Indonesia
Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Persija Kembali Main di Jakarta Saat Jamu Persis di SUGBK

Liga Indonesia
Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com