Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persija vs Bali United, 3 Sorotan di Duel Tim Mantan Juara

Kompas.com - 25/11/2021, 17:57 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Namun, produktivitas pemain asal Kroasia melonjak drastis pada beberapa laga terakhir. Dia tercatat sudah menciptakan lima gol dari lima laga terakhir bersama Macan Kemayoran.

Secara keseluruhan, Simic sudah mengemas delapan gol dari 12 laga yang dijalani. Raihan itu mengantarkannya bertengger di posisi ketiga top skor sementara hingga pekan ke-13.

Ketajaman Marko Simic akan ditopang kecepatan dari winger lincah Riko Simanjuntak serta penyerang muda potensial Alfriyanto Nico

Sementara, Bali United memiliki seorang bomber tajam sekelas Ilija Spasojevic.

Penyerang naturalisasi berdarah Montenegro itu sudah sembilan kali mencatatkan namanya di papan skor.

Pencapaian tersebut membuatnya bertengger di posisi kedua top skor sementara hingga pekan ke-13.

Berbeda dengan Marko Simic, dia memiliki banyak pemain yang bisa membantu. Ada Melvin Platje, Stefano Lilipaly, Yabes Roni di sisi flank dan ada Eber Bessa yang kerap menusuk dari lini tengah.

Lini belakang Persija Jakarta butuh konsentrasi lebih karena semua penyerang Bali United punya kemampuan mencetak gol yang baik.

Kedalaman Skuad dan Jeda Pendek AntarLaga

Kedalaman skuad untuk mengatasi jeda antarlaga yang cukup pendek bisa menjadi pembeda Persija dan Bali United.

Seperti diketahui, pada Seri 3 ini jeda antar pekan ke-12 dan pekan ke-13 hanya terpaut sekitar 4-5 hari.

Persija Jakarta hanya memiliki waktu persiapan efektif empat hari, sedangkan Bali United mendapatkan satu hari waktu lebih.

Mepetnya jeda ini membuat recovery pemain menjadi lebih singkat. Sehingga, opsi rotasi pemain menjadi pilihan yang paling realistis.

Persija Jakarta memiliki masalah dengan kedalaman pemain. Ada gap antara tim inti dan tim pelapis yang didominasi oleh pemain-pemain muda.

Sehingga, opsi melakukan rotasi cukup berisiko untuk menghadapi tim skuat Bali United.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com