Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Unai Emery Tolak Newcastle United!

Kompas.com - 03/11/2021, 20:45 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Sky Sports

KOMPAS.COM - Newcastle United kemungkinan besar gagal merekrut Unai Emery sebagai pelatih tim berjulukan The Magpies tersebut. 

Newcastle harus gigit jari karena Emery memilh bertahan di Villarreal

Nama Emery santer disebut bakal berlabuh ke St James' Park, seusai Newcastle United mendepak Steve Bruce. 

Dia diharapkan bisa mengangkat Newcastle yang saat ini berada di zona degradasai. Mereka terjebak di peringkat ke-19 setekah hanya mengoleksi 4 poin. 

Terkait rumor tersebut, pelatih yang pernah menangani Arsenal tersebut tidak menampik ada ketertarikan dari Newcastle. 

Baca juga: Pengakuan Emery soal Rumor Hijrah ke Newcastle

Namun pada akhirnya, Emery memilih setia bersama Kapal Selam Kuning. Penyataan Emery ini diunggah Villarreal di akun twitter resminya. 

"Villarreal adalah rumah saya dan saya 100 persen berkomitmen kepada klub. Sejujurnya, saya terkesan atas ketertarikan dari sebuah klub hebat tetapi saya juga lebih tersanjung untuk tetap bertahan di sini," tutur dia. 

Dalam unggahan tersebut, Emery juga menjelaskan bahwa keputusan ini telah disampaikan kepada Fernando Roig Alfonso sebagai presiden klub. 

"Saya juga ingin menunjukkan rasa terima kasih atas cinta dan dukungn yang diberikan kepada saya. Pekan ini, kami akan menjalan laga penting. Saya berharap, kami bisa meraih kemenangan. Sampai jumpa di Estadio Ceramica," tutur Emery. 

Emery melatih tim berjulukan Kapal Selam Kuning sejak 23 Juli 2020.

Catatan Emery cukup menjanjikan setelah mempersembahkan 35 kemenangan, 24 hasil imbang, dan 15 kekalahan dari 74 laga. 

Salah satu kemenangan berujung trofi Piala Liga Europa pada 2020-2021.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Sky Sports
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com