Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Persebaya Vs Persela, Derbi Jawa Timur Berakhir Tanpa Pemenang

Kompas.com - 21/10/2021, 22:29 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Ivan Carlos kemudian melepaskan sepakan mendatar ke arah tiang jauh yang tak bisa dijangkau Andhika Ramdhani.

Tidak ada gol tambahan yang tercipta hingga babak pertama berakhir. Skor imbang 1-1 tetap bertahan.

Baca juga: Persebaya Vs Persela: Reuni Kawan Lama, Aji Santoso dan Iwan Setiawan Lempar Pujian

Pada babak kedua, pertandingan berjalan lebih terbuka. Persebaya dan Persela saling juat beli serangan.

Menit ke-66, umpan silang akurat Taisei Marukawa gagal diselesaikan dengan baik oleh Samsul Arif.

Samsul Arif tak sempurna ketika hendak mencocor bola di depan gawang. Si kulit bulat hanya melenceng di samping gawang Persela.

Memasuki 15 menit akhir, Persebaya lebih menguasai jalannya pertandingan, tetapi mereka belum menciptakan peluang bersih untuk mencetak gol.

Di sisi lain, Persela lebih banyak menunggu di belakang dan sesekali melancarkan serangan balik, tetapi tak terlalu efektif.

Pada menit ke-87, Persela mengancam lewat sepakan jarak jauh Abiyoso, tetapi masih bisa dimentahkan Andhika Ramdhani.

Baca juga: Persebaya Vs Persela - Unggul Head to Head, Aji Santoso Minta Anak Asuhnya Lupakan Statistik

Semenit berselang, Persebaya gantian mendapat peluang emas. Jose Wilkson melepas sepakan dari dalam kotak penalti, tetapi sayangnya membentur mistar.

Tak ada gol tambahan yang tercipta. Skor 1-1 bertahan hingga pertandingan berakhir.

Susunan pemain:

Persebaya Surabaya (4-3-3): 52-Andhika Ramdhani; 23-Ady Setiawan, 4-Alie Sesay, 24-Arif Satria (29-M Syaifuddin 46'), 3-Reva Aditama, 88-Alwi Slamat, 17-Ricky Kambuaya, 84-Jose Wilkson, 11-M Supriadi (9-Samsul Arif 55'), 18-Hambali Talib (96-M Hidayat 56'), 10-Taisei Marukawa

Cadangan: 1-David A, 29-M Syaifuddin, 47-Wahyu Satriya, 14-FR Sokoy, 96-M Hidayat, 12-Rendi Saputra, 57-Akbar F, 45-Johan Yoga, 8-Oktavianus Fernando, 9-Samsul Arif.

Pelatih: Aji Santoso

Persela Lamongan (4-3-3): 33-Dwi Kuswanto; 3-Demerson Costa, 2-M Zaenuri, 19-Ahmad Bustomi, 18-Gian Zola (44-Andri Muladi 73'), 9-Jabar Sharza, 77-Malil Rizaldi (8-Syahroni 79'), 17-Sandy Ferizal, 24-Riswan Yusman (11-Nasir 32'), 22-Riyatno Abiyoso, 10-Ivan Carlos (21-Risqki Putra 74')

Cadangan: 95-Ravi Murdianto, 44-Andri Muladi, 5-Nuzlah Afifi, 7-Imam Budi, 11-Nasir, 93-Naufal Rahmanda, 8-Syahroni, 28-Ibrahim Musa, 52-M Revan, 21-Risqki Putra.

Pelatih: Iwan Setiawan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com