Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rating Pemain Man United Vs Atalanta, Banyak Angka Medioker

Kompas.com - 21/10/2021, 07:18 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Manchester United mengalahkan Atalanta 3-2 lewat kemenangan comeback pada laga lanjutan Grup F Liga Champions, Kamis (21/10/2021) dini hari WIB.

Pertandingan Man United vs Atalanta berlangsung di Old Trafford pada Kams (21/10/2021) dini hari WIB.

Man United tertinggal lebih dulu setelah Atalanta mencetak dua gol melalui Mario Pasalic (15') dan Merih Demiral (28').

Namun, Setan Merah  bangkit pada babak kedua dan mencetak tiga gol yang membawa mereka menang,

Baca juga: Hasil Man United Vs Atalanta - Tandukan Ronaldo Penentu, Setan Merah Comeback 3-2!

Adapun gol-gol Setan Merah dilesakkan oleh Marcus Rashford (53'), Harry Maguire (75'), dan Cristiano Ronaldo (81') yang menjadi penentu kemenangan.

Hasil tersebut mengangkat Man United ke puncak Grup F Liga Champions dengan enam poin, mengungguli Atalanta dan Villarreal yang sama-sama mengoleksi empat poin.

Berikut adalah rating para pemain Manchester United pada laga yang berlangsung di Stadion Old Trafford tersebut, seperti dikutip dari Manchester Evening News:

David de Gea - 7

Man United hanya bisa mencatatkan satu clean sheet dalam 20 laga terakhir walau ia tak bersalah dalam kedua gol Atalanta. Dirinya juga melakukan dua penyelamatan besar saat skor 2-1.

Aaron Wan-Bissaka - 5

Tak berkontribusi banyak pada babak pertama. Namun, ia menyokong serangan dengan bagus pada babak kedua.

Victor Lindelof - 5

Terlihat sebagai bek pilihan ketiga di Man United dan ia terpengaruh apabila partnernya di lini belakang bermain buruk. Diputar dengan mudah oleh Duvan Zapata untuk satu kesempatan tim tamu.

Harry Maguire - 6

Pengambilan posisi yang sangat buruk bagi kedua gol dan permainan bertahannya menderita. Namun, ia mencetak gol penyama kedudukan bagus.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com