Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PS Sleman Pulihkan Tiga Penggawanya

Kompas.com - 23/09/2021, 23:59 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber PSS Sleman

Keduanya dilanda cedera ketika melakoni latihan resmi sebelum melawan Arema pada Sabtu (18/9/2021) lalu.

“Arthur mengalami kendala groin, ada semacam tight (tegang) gitu," ucap Muhammad Firman.

"Kalau Irfan di hamstring. Karena memang Irfan memiliki riwayat cedera hamstring, jadi kemarin ada sedikit tight,” tambah Firman menjelaskan.

Tim medis pun segera melakukan tindakan pemulihan dengan memberi program latihan khusus selama beberapa hari lalu.

Pemain PS Sleman Mario Maslac berdiskusi dengan pemain Persija Jakarta Marko Simic saat pertandingan pekan 1 Liga 1 2021-2022 yang berakhir dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (5/9/2021) malam.KOMPAS.com/Suci Rahayu Pemain PS Sleman Mario Maslac berdiskusi dengan pemain Persija Jakarta Marko Simic saat pertandingan pekan 1 Liga 1 2021-2022 yang berakhir dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (5/9/2021) malam.

Setelah dirasa cukup, Firman dan dokter tim langsung melakukan tes pemindaian untuk mengetahui kondisi terbaru keduanya.

“Kalau dari sisi medis, kondisi sudah bagus. Sekarang sudah diserahkan ke pelatih fisik untuk maintenance," imbuh Firman.

Pemain Persija Jakarta Taufik Hidayat saat melawan PS Sleman pada pekan 1 Liga 1 2021-2022 yang berakhir dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (5/9/2021) malam.KOMPAS.com/Suci Rahayu Pemain Persija Jakarta Taufik Hidayat saat melawan PS Sleman pada pekan 1 Liga 1 2021-2022 yang berakhir dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (5/9/2021) malam.

Dalam catatan Friman, kemudian, kemungkinan Irfan Bachdim untuk turun di pertandingan selanjutnya sudah 50:50.

"Arthur dan Saddam masih belum,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber PSS Sleman
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com