Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi West Ham Vs Man United, Ronaldo dan MU Tegaskan Superioritas

Kompas.com - 19/09/2021, 15:50 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - West Ham akan menjamu Manchester United pada matchday kelima Liga Inggris musim 2021-2022.

Pertandingan West Ham vs Man United akan berlangsung di Stadion London, Minggu (19/9/2021) pukul 20.00 WIB.

West Ham dan Man United menatap laga ini dengan rapor yang tak jauh berbeda.

The Hammers, julukan West Ham, mencatatkan dua kemenangan dan dua hasil imbang dalam empat laga sebelumnya.

Baca juga: Klasemen Liga Inggris - Liverpool Kudeta Man United dari Puncak

Di sisi lain, MU mengemas tiga kemenangan dan sekali seri dari jumlah laga yang sama.

Serangkaian hasil tersebut membuat Man United unggul atas West Ham secara peringkat.

Man United saat ini berada di urutan keempat klasemen Liga Inggris dengan koleksi 10 poin. Sementara, West Ham menghuni tempat ke-8 dengan catatan 8 poin.

Selain unggul peringkat, MU juga mendominasi rekor pertemuan melawan West Ham.

Berdasarkan situs Transfermarkt, Man United menang tiga kali atas West Ham dalam lima pertandingan terakhir di Liga Inggris.

Superioritas Man United kian terasa mengingat kini mereka kembali diperkuat Cristiano Ronaldo.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Bukan Jaminan Man United Juara Liga Inggris

Dalam periode pertamanya berkostum Man United, Ronaldo tercatat tujuh kali berhadapan dengan West Ham dan mencetak lima gol serta satu assist.

Gol terakhir Ronaldo ke gawang West Ham terjadi pada pekan ke-25 Liga Inggris 2008-2009. Kala itu, Ronaldo mencetak satu-satunya gol dalam kemenangan 1-0 Man United.

Menilik statistik di atas, Man United diprediksi bakal memenangi laga kontra West Ham dengan skor tipis dan melanjutkan awalan positif mereka di Liga Inggris musim ini.  

Prediksi Skor

West Ham 2-1 Manchester United (Sky Sports)
West Ham 1-2 Manchester United (Squawka)
West Ham 0-2 Manchester United (BBC Sport)
West Ham 2-2 Manchester United (Whoscored)

Prediksi line up West Ham vs Man United

West Ham (3-4-2-1): Lukasz Fabianski (GK); Craig Dawson, Kurt Zouma, Angelo Ogbonna; Vladimir Coufal, Declan Rice, Tomas Soucek, Aaron Cresswell; Pablo Fornals, Said Benrahma; Jarrod Bowen.

Manchester United (4-2-3-1): David de Gea (GK); Aaron Wan-Bissaka, Raphael Varane, Harry Maguire, Luke Shaw; Scott McTominay, Fred; Paul Pogba, Bruno Fernandes, Mason Greenwood; Cristiano Ronaldo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com