Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Bali United Vs Persib, Drama 4 Gol dan 1 Kartu Merah Berakhir Imbang

Kompas.com - 18/09/2021, 22:44 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Persib yang unggul jumlah pemain kemudian berhasil menyamakan kedudukan pada menit ke-36 berkat gol Beckham Putra.

Menerima umpan silang mendatar Febri Hariyadi dari sisi kanan pertahanan Bali United, Beckham Putra yang tidak terkawal di kotak penalti sukses menaklukkan kiper Bali United, Wawan Hendrawan dengan tembakan kaki kanan.

Baca juga: HT Bali United Vs Persib - Leonard Tupamahu Kartu Merah, Skor Imbang 1-1

Berlanjut ke babak kedua, Stefano Cugurra terlihat ingin memperkuat lin pertahanannya dengan memasukkan Ricky Fajrin.

Pemain kelahiran Semarang itu masuk menggantikan Michael Orah.

Stefano Cugurra juga memutuskan memasukkan winger cepat berusia 33 tahun, Muhammad Rahmat, untuk menggantikan Spaso.

Adapun pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memilih melakukan penyegaran di lini depan pada awal babak kedua.

Robert Alberts memutuskan menarik keluar Ezra Walian dan memasukkan striker asal Belanda, Geoffrey Castillion.

Babak kedua baru berjalan satu menit, Persib Bandung sudah berhasil berbalik unggul.

Gol kedua Persib Bandung berawal dari blunder kiper Bali United, Wawan Hendrawan.

Menerima umpan backpass dari Haudi Abdillah, Wawan Hendrawan pada awalnya hendak langsung membuang bola.

Baca juga: Hasil PSM Vs Persebaya, Anco Jansen Jadi Motor Comeback Gemilang Juku Eja

Namun, Wawan Hendrawan mengubah keputusannya menjadi mengkeping bola setelah mendapat tekanan dari Wander Luiz di kotak penalti.

Wawan Hendrawan sebenarnya berhasil mengecoh Wander Luiz. Namun, kontrol Wawan Hendrawan tidak sempurna sehingga bola bergulir menjauh dari jangkaunnya.

Wawan Hendrawan sempat mendapatkan pertolongan dari Haudi Abdillah yang berdiri sisi kanan kotak penalti Bali United.

Haudi Abdillah saat itu memutuskan untuk menyapu bola keluar. Namun, usaha Haudi Abdillah dan Wawan Hendrawan tetap tidak berhasil.

Sebab, Beckham Putra yang berlari dari lini kedua berhasil memotong sapuan Haudi Abdillah.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com