Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Butuh 5 hingga 6 Laga Kompetitif untuk Kembali ke Performa Terbaik

Kompas.com - 15/09/2021, 16:00 WIB
Kontributor Bola, Septian Nugraha,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Ketika kompetisi Liga Inggris dilanjutkan, terlihat ada penurunan kualitas permainan dari semua kesebelasan.

Di Indonesia, kondisinya mungkin lebih berat, karena kompetisi dihentikan selama lebih dari satu tahun.

Oleh karena itu, para pemain membutuhkan waktu yang lebih lama untuk kembali ke performa terbaiknya.

"Contohnya, jika kalian melihat Liga Inggris musim lalu, saat setelah dihentikan karena pandemi dan digelar di stadion yang kosong, bisa dilihat banyak klub yang belum siap," ungkap Alberts.

Baca juga: Liga 1 2021 - Pelatih Persib Sudah Kantongi Peta Kekuatan Bali United

"Kini, kami tidak main selama 1,5 tahun dan tidak melakukan persiapan dengan baik."

"Jadi, kami butuh 5-6 laga untuk bisa mencapai standar permainan untuk bermain di liga," tutur pelatih Persib Bandung itu menambahkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com