Gol kali ini bermula mirip dengan gol sang striker yang pertama. Berawal dari sepakan Serge Gnabry yang membentur tiang, Lewandowski dapat meraih bol.
Dia mengecoh beberapa bek Barca sebelum melakukan sepakan keras yang berhasil berbuah gol lagi.
Bayern Muenchen pun unggul 3-0 atas Barcelona dan skor tersebut menjadi hasil akhir pertandingan.
BARCELONA vs BAYERN MUENCHEN 0-3 (Mueller 34', Lewandowski 56' 85')
BARCELONA (3-5-2): 1-Ter Stegen; 4-Araujo, 3-Pique, 24-Garcia (22-Mingueza 66'); 20-Roberto (11-Demir 59'), 21-Frenkie de Jong, 5-Busquets (30-Gavira 59'), 16-Pedri, 18-Alba (31-Balde 74'); 17-Luuk de Jong (14-Coutinho 66'), 9-Depay
Cadangan: 13-Neto, 26-Pena, 2-Dest, 6-Puig, 15-Lenglet, 23-Umtiti, 28-Gonzalez
Pelatih: Ronald Koeman (BEL)
BAYERN (4-2-3-1): 1-Neuer; 5-Pavard (21-L. Hernandez 66'), 2-Upamecano, 4-Suele (44-Stanisic 82'), 19-Davies; 6-Kimmich, 8-Goretzka; 42-Musiala (7-Gnabry 70'), 25-Mueller (18-Sabitzer 82'), 10-Sane (11-Coman 82'); 9-Lewandowski
Cadangan: 26-Ulreich, 3-Richards, 13-Choupo-Moting, 17-Cuisance, 20-Sarr, 22-Roca, 23-Kouassi
Pelatih: Julian Nagelsmann (JER)
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.