Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kala Pidato Ronaldo Buat Skuad Man United Terdiam di Ruang Ganti

Kompas.com - 14/09/2021, 22:21 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber The Sun

KOMPAS.com - Bintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, ternyata sempat berpidato cukup lama sebelum pertandingan melawan Newcastle United.

Dikutip dari situs The Sun, Ronaldo sangat serius ketika berpidato hingga membuat semua pemain dan staf pelatih di ruang ganti Man United terdiam.

Laga Man United vs Newcastle United merupakan laga pekan keempat Liga Inggris yang dihelat di Stadion Old Trafford pada Sabtu (11/9/2021) malam WIB.

Duel melawan Newcastle United menjadi kesempatan pertama Ronaldo kembali menyapa publik Stadion Old Trafford dengan seragam Man United setelah pergi selama 12 tahun.

Baca juga: 4 Tim Perusak Status Raja Liga Champions Milik Ronaldo

Sepanjang pertandingan, puluhan ribu fans Man United yang hadir di Stadion Old Trafford tidak berhenti menyanyikan nama Ronaldo.

Dukungan itu dibayar tuntas oleh Ronaldo dengan torehan dua gol untuk mengantar Man United mengalahkan Newcastle 4-1.

Sebelum pertandingan, Ronaldo ternyata sempat berpidato cukup lama di ruang ganti Man United.

Ronaldo berbicara banyak, mulai dari alasan dirinya kembali ke Man United hingga ambisinya mempersembahkan banyak trofi untuk publik Stadion Old Trafford.

CR7, julukan Ronaldo, juga meminta semua pemain mencintai Man United dan tampil habis-habisan membantunya meraih gelar juara.

Baca juga: Alasan Juergen Klopp Tak Senang Ronaldo Kembali ke Man United

Menurut sumber The Sun, pidato Ronaldo itu membuat semua pemain dan staf pelatih di ruang ganti Man United terdiam mendengarkan.

Berikut adalah isi pidato Ronaldo sebelum laga Man United vs Newcastle seperti dikutip dari The Sun:

"Saya kembali ke Man United karena dua alasan. Pertama adalah karena saya mencintai klub ini. Kedua, saya sangat menyukai mental pemenang Man United.

Saya tidak kembali ke Man United untuk menjadi pemandu sorak. Jika kalian ingin sukses, saya ingin Anda mencintai Man United dari lubuk hati yang paling dalam.

Anda harus berjuang untuk Man United. Meskipun tidak bermain, Anda harus mendukung pemain lain. Anda harus memberikan segalanya untuk Man United.

Saya datang ke sini untuk menang, tidak ada yang lain. Kemenangan membuat kita semua bahagia. Saya ingin bahagia, Anda pasti juga menginginkan hal yang sama.

Baca juga: Solskjaer soal Ronaldo: Saya Harus Atur Pemain yang Sudah Berusia 36 Tahun

Halaman:
Sumber The Sun
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com