Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022: Portugal-Perancis Menang, Depay Hattrick untuk Belanda

Kompas.com - 08/09/2021, 04:59 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber FIFA

KOMPAS.com - Semua tim besar berhasil menorehkan kemenangan pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Selasa (7/9/2021) hingga Rabu (8/9/2021) dini hari WIB.

Timnas Portugal membuka kemenangan lebih dulu saat melawan Azerbaijan pada matchday keenam Grup A, Selasa malam WIB.

Tanpa diperkuat sang kapten Cristiano Ronaldo, Portugal menang telak atas Azerbaijan di Stadion Olimpiade Baku.

Trigol yang dicetak tim berjuluk Selecao das Quinas itu masing-masing dicetak oleh Bernardo Silva (26'), Andre Silva (31'), dan Diogo Jota (75').

Kemenangan ini pun memawa Portugal naik ke puncak klasemen Grup A dengan koleksi 13 poin.

Baca juga: Hasil Azerbaijan Vs Portugal - Tanpa Ronaldo, Selecao das Quinas Menang Telak

Pada pertandingan lainnya, timnas Perancis meraih kemenangan meyakinkan 2-0 atas Finlandia di Grup D.

Bertanding di Stadion Parc Olympique Lyonnais, Perancis menang berkat brace dari Antoine Griezmann (25', 53').

Bagi Griezmann, ini adalah gol ke-41 yang dia cetak untuk timnas Perancis.

Dia kini sejajar dengan Michel Platini sebagai pencetak gol terbanyak ketiga Les Bleus sepanjang masa.

Kemenangan atas Finlandia membuat Les Bleus memutuskan tren negatif di kualifikasi.

Sebelumnya, tim asuhan Didier Deschamps itu ditahan imbang kala melawan Bosnia-Herzegovina dan Ukraina dengan skor serupa 1-1.

Hasil ini membuat Perancis kokoh di puncak klasemen Grup D dengan raihan 12 poin.

Baca juga: Hasil Perancis Vs Finlandia - Griezmann Gemilang, Les Bleus Putus Tren Negatif

Penyerang Perancis Antoine Griezmann (kedua) merayakan gol dengan rekan satu timnya pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 Grup D antara Perancis vs Finlandia di Stadion Groupama di Decines-Charpieu, Lyon, Perancis pada 7 September, 2021.AFP/FRANCK FIFE Penyerang Perancis Antoine Griezmann (kedua) merayakan gol dengan rekan satu timnya pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Qatar 2022 Grup D antara Perancis vs Finlandia di Stadion Groupama di Decines-Charpieu, Lyon, Perancis pada 7 September, 2021.

Timnas Belanda juga meraih hasil positif setelah pesta gol ke gawang tim tangguh Turki di Grup G.

Der Oranje menang telak 6-1 atas Turki dalam laga yang berlangdung di Amsterdam Arena itu.

Memphis Depay menjadi bintang di laga ini setelah sukses mencetak hattrick (16' 38'p 54'). Ini adalah trigol pertamanya bersama timnas Belanda.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Timnas Indonesia
Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Timnas Indonesia
Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Timnas Indonesia
Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com