Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/09/2021, 10:00 WIB

KOMPAS.com - Kepulangan Cristiano Ronaldo ke Manchester United disebut menjadi mimpi buruk untuk Donny van de Beek. Hal tersebut dikatakan oleh agen sang pemain, Guido Albers.

Cristiano Ronaldo telah resmi kembali ke Manchester United setelah 12 tahun meninggalkan Old Trafford.

CR7, julukan Ronaldo, direkrut Setan Merah dari Juventus jelang deadline bursa transfer musim panas Agustus lalu.

Kapten timnas Portugal itu mendapatkan kontrak berdurasi dua tahun, plus opsi perpanjangan semusim dalam periode keduanya bersama Setan Merah.

Ketika publik Man United begitu berbahagia dengan kepulangan legenda Man United itu, Guido Albers menilai comeback CR7 menjadi kabar buruk bagi Van de Beek.

Baca juga: Agen Van de Beek Berbicara Pengalaman Menyakitkan di Man United

Guido Albers menilai kehadiran Ronaldo berpotensi membuat kliennya akan semakin jarang tampil bersama Man United.

"Cristiano Ronaldo tiba pada hari Jumat yang kami tahu adalah berita buruk bagi kami," ujar Albers dikutip dari Goal International, Senin (6/9/2021).

"Paul Pogba bermain di kiri, dan dengan kedatangan Cristiano Ronaldo, itu berarti ada pemain tambahan lain di lini tengah, dengan Pogba bergeser dari kiri," katanya.

Guido Albers kemudian menjelaskan bahwa dia sempat berbicara dengan pihak Everton untuk membahas kemungkinan transfer Van de Beek.

Baca juga: Jadon Sancho Cedera di Timnas Inggris, Absen Lama Bersama Man United?

Namun, Ole Gunnar Solskjaer tak ingin Van de Beek pergi. Pelatih Man United itu juga telah meyakinkan Guido Albers bahwa kliennya memiliki peran penting di tim musim ini.

Halaman:
Sumber GOAL
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Bek Persib Cerita Pengalaman di Thailand, Aturan '5+1' Bukan Hambatan

Bek Persib Cerita Pengalaman di Thailand, Aturan "5+1" Bukan Hambatan

Liga Indonesia
Man City Vs Inter: Italia dalam Genggaman Inzaghi, Selanjutnya Eropa?

Man City Vs Inter: Italia dalam Genggaman Inzaghi, Selanjutnya Eropa?

Liga Champions
Jadwal Final Liga Champions: Man City Vs Inter, Kans Terakhir Wakil Italia

Jadwal Final Liga Champions: Man City Vs Inter, Kans Terakhir Wakil Italia

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Singapore Open 2023, Hari Ini Pukul 11.00 WIB

Jadwal Siaran Langsung Singapore Open 2023, Hari Ini Pukul 11.00 WIB

Badminton
Ambil Hikmah Positif Terkait Perubahan Regulasi di Liga 1

Ambil Hikmah Positif Terkait Perubahan Regulasi di Liga 1

Liga Indonesia
Target Rafael Struick pada Laga Indonesia Vs Palestina

Target Rafael Struick pada Laga Indonesia Vs Palestina

Liga Indonesia
Jadwal Final Piala Dunia U20 2023, Uruguay Vs Italia

Jadwal Final Piala Dunia U20 2023, Uruguay Vs Italia

Internasional
Jadwal Singapore Open 2023: Leo/Daniel dan Anthony Ginting, Sisa Asa Indonesia

Jadwal Singapore Open 2023: Leo/Daniel dan Anthony Ginting, Sisa Asa Indonesia

Badminton
Nilai Bonus ASEAN Para Games Sama dengan Bonus Atlet SEA Games

Nilai Bonus ASEAN Para Games Sama dengan Bonus Atlet SEA Games

Liga Indonesia
Kovacic Merapat ke Man City, Pembahasan Biaya Setelah Final Liga Champions

Kovacic Merapat ke Man City, Pembahasan Biaya Setelah Final Liga Champions

Liga Inggris
Anthony Ginting: Lawan Li Shi Feng di Perempat Final Pasti Alot

Anthony Ginting: Lawan Li Shi Feng di Perempat Final Pasti Alot

Badminton
Hasil Semifinal Piala Dunia U20: Israel-Korsel Tumbang, Final Uruguay Vs Italia

Hasil Semifinal Piala Dunia U20: Israel-Korsel Tumbang, Final Uruguay Vs Italia

Internasional
Pesan Shin Tae-yong untuk Klub yang Belum Mau Lepas Pemain

Pesan Shin Tae-yong untuk Klub yang Belum Mau Lepas Pemain

Liga Indonesia
Pramudya/Yeremia Gugur di Singapore Open: Dalam Tekanan, Banyak Salah Sendiri

Pramudya/Yeremia Gugur di Singapore Open: Dalam Tekanan, Banyak Salah Sendiri

Badminton
Ketika Wakil Indonesia Berguguran di 16 Besar Singapore Open...

Ketika Wakil Indonesia Berguguran di 16 Besar Singapore Open...

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com