Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memori Piala Dunia 2002, Ini Stadion yang Masih Digunakan

Kompas.com - 03/09/2021, 16:45 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Pada 2002 atau 19 tahun lalu, Jepang dan Korea Selatan mendapat kesempatan untuk menjadi tuan rumah ajang sepak bola terakbar, yakni Piala Dunia.

Dalam proses persiapannya, Jepang menyiapkan 10 venue stadion yang digunakan untuk menggelar pertandingan-pertandingan pada ajang empat tahunan tersebut.

Kini, lewat beberapa tahun berlalu, stadion-stadion tersebut masih digunakan untuk laga-laga lapangan hijau, utamanya di pentas Meiji Yasuda J1 League, kasta teratas Liga Jepang.

Ada beberapa klub J1 League 2021 yang menggunakan stadion-stadion tersebut untuk pertandingan Liga Jepang mereka musim ini.

Baca juga: Profil Takehiro Tomiyasu, Samurai Jepang Keempat di Arsenal

Dari 10 venue, hanya tiga yang tak dipakai oleh tim-tim J1 League. Pertama, ada Shizuoka Stadium ECOPA (Shizuoka). Meski sempat menggelar laga-laga Jubilo Iwata dan Shimizu S-Pulse, kini stadion tersebut jarang digunakan untuk laga J.League.

Selain itu, ada Niigata Stadium (Niigata) dan Miyagi Stadium (Miyagi) yang juga tak digunakan oleh tim-tim kasta teratas.

Tujuh stadion sisanya kini digunakan tim-tim Meiji Yasuda J1 League untuk menggelar laga-laga mereka.

Stadion mana saja? berikut daftarnya:

1. International Stadium Yokohama (Yokohama) - Yokohama F Marinos

Stadion ini kini dikenal dengan nama Nissan Stadium karena sponsor. Berkapasitas lebih dari 72.000 penonton, stadion ini sempat menjadi stadion dengan kapasitas terbesar selama 21 tahun sebelum kemudian dikalahkan Stadion Nasional pada 2019 lalu.

Stadion ini adalah venue final Piala Dunia 2002 saat Brasil menang 2-0 atas Jerman dan menjadi juara dunia serta menggelar tiga laga lain dari babak grup (Jepang vs Rusia, Arab Saudi vs Republik Irlandia, Ekuador vs Kroasia).

Selain Piala Dunia 2002, stadion ini juga digunakan untuk Piala Dunia Rugby 2019 serta sepak bola di Olimpiade Tokyo 2020.

Baca juga: Ketahuan, Pangsit Khas Jepang Paling Dicari di Olimpiade dan Paralimpiade Tokyo 2020!

2. Saitama Stadium 2002 (Saitama) - Urawa Red Diamonds

Seperti namanya, stadion ini juga salah satu venue penting di Piala Dunia 2002, termasuk laga perdana tuan rumah timnas Jepang.

Jepang saat itu bermain imbang 2-2 lawan Belgia di Grup H. Selain itu, stadion ini juga jadi tempat laga Inggris vs Swedia dan Kamerun vs Arab Saudi di babak grup. Laga semifinal saat Brasil menang 1-0 lawan Turki juga dihelat di sini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com