Namun, Gli Aquilotti mampu membalasnya dengan enam gol. Ciro Immobile menjadi bintang berkat trigolnya (5', 15', 45+2').
Adapun tiga gol Lazio lainnya diciptakan oleh Felipe Anderson (47'), Elseid Hysaj (70'), dan Luis Alberto (85').
Kartu merah yang diterima pemain Spezia Kelvin Amian pada menit ke-54, memudahkan Lazio mendulang kemenangan besar.
Berkat hasil 6-1 itu, Lazio kini naik ke puncak klasemen Liga Italia. Pasukan Maurizio Sarri mengoleksi poin sempurna, enam, dari dua laga.
Lazio menggeser capolista alias pemuncak klasemen sebelumnya, Inter Milan, yang pada pekan ini menang 3-1 atas Hellas Verona.
Baca juga: Ronaldo Kembali ke Man United, Juventus Bidik Eden Hazard?
Jumlah poin Lazio sama dengan Inter Milan, tetapi mereka unggul selisih gol.
Hasil Liga Italia, Sabtu (28/8/2021) malam hingga Minggu (29/8/2021) dini hari WIB:
Klasemen Liga Italia 2021-2022
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.