Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liverpool Vs Burnley, Alasan The Reds Tak Boleh Andalkan Mo Salah pada Laga Ini

Kompas.com - 21/08/2021, 15:30 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Mohamed Salah memiliki rekor buruk dalam pertemuan vs Burnley. Liverpool sebaiknya tak bergantung pada winger asal Mesir itu.

Liverpool akan melanjutkan perjuagannya di Liga Inggris 2021-2022. Malam ini, mereka akan menjamu Burnley.

Laga Liverpool vs Burnley itu bakal digelar di Stadion Anfield, Sabtu (21/8/2021) pukul 18.30 WIB.

Itu adalah pertandingan kedua Liverpool di Premier League musim ini. Pada pekan sebelumnya, mereka menang 3-0 atas tuan rumah Norwich City.

Kemenangan itu menjadi modal bagus bagi The Reds. Di atas kertas, Si Merah juga lebih unggul dari The Clarets.

Baca juga: Liverpool Vs Burnley, The Reds 3 Poin Menuju Sejarah

Liverpool mungkin bisa melanjutkan hasil positif, tetapi mereka sebaiknya tak terlalu mengandalkan Mohamed Salah untuk mencetak gol pada laga kontra Burnley.

Sebab, pemain sayap berusia 29 tahun itu terbukti seret gol ketika menghadapi tim yang musim lalu finis di peringkat ke-17 alias satu posisi di atas zona degradasi.

Melansir Transfermarkt, Mohamed Salah sudah tujuh kali bermain melawan Burnley sejak mendarat di Liverpool pada musim 2017-2018.

Rekornya cukup baik, yakni empat kemenangan, dua hasil imbang, dan hanya sekali kalah.

Akan tetapi, soal produktivitas, Mo Salah tampak kesulitan membobol gawang Burnley.

Baca juga: Mohamed Salah Akan Jadi Pemain Liverpool dengan Gaji Termahal

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Syed Modi International 2023: Sempat Tertinggal 12-20, Alwi Ungkap Kunci Kemenangan

Syed Modi International 2023: Sempat Tertinggal 12-20, Alwi Ungkap Kunci Kemenangan

Badminton
Hasil AFC Cup PSM Makassar Vs Hai Phong 1-1: Pasukan Ramang Gagal Lolos

Hasil AFC Cup PSM Makassar Vs Hai Phong 1-1: Pasukan Ramang Gagal Lolos

Sports
Perancis, Kebobolan Paling Sedikit di Piala Dunia U17 2023

Perancis, Kebobolan Paling Sedikit di Piala Dunia U17 2023

Internasional
Makna Piala Dunia U17 2023 bagi Bek Argentina: Pengalaman Baru, Jalan Tembus Tim Utama Boca Juniors

Makna Piala Dunia U17 2023 bagi Bek Argentina: Pengalaman Baru, Jalan Tembus Tim Utama Boca Juniors

Sports
Rekap Syed Modi International 2023, Alwi dan Dejan/Gloria ke Perempat Final

Rekap Syed Modi International 2023, Alwi dan Dejan/Gloria ke Perempat Final

Badminton
Update Ranking FIFA: Indonesia Turun Satu Tingkat, Malaysia Melesat

Update Ranking FIFA: Indonesia Turun Satu Tingkat, Malaysia Melesat

Timnas Indonesia
Jadwal Argentina Vs Mali pada Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Jadwal Argentina Vs Mali pada Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Solo Siap Gelar Final Piala Dunia U17 2023: Rekayasa Lalu Lintas dan Larangan Parkir Sembarangan

Solo Siap Gelar Final Piala Dunia U17 2023: Rekayasa Lalu Lintas dan Larangan Parkir Sembarangan

Sports
Perjalanan Jerman dan Perancis Menuju Final Piala Dunia U17 2023

Perjalanan Jerman dan Perancis Menuju Final Piala Dunia U17 2023

Internasional
Striker Mali Senang dengan Dukungan Suporter Manahan, Siap Hadapi Argentina

Striker Mali Senang dengan Dukungan Suporter Manahan, Siap Hadapi Argentina

Internasional
The Juara: Sportainment Bisa Bangkitkan Olahraga Melalui Kemasan Menghibur

The Juara: Sportainment Bisa Bangkitkan Olahraga Melalui Kemasan Menghibur

Sports
Jadwal Siaran Langsung PSM Makassar Vs Hai Phong di Piala AFC

Jadwal Siaran Langsung PSM Makassar Vs Hai Phong di Piala AFC

Liga Lain
Latihan Jerman Jelang Final Piala Dunia U17 2023: Hanya Diikuti 2 Pemain, Ditemani Gerimis Kota Solo

Latihan Jerman Jelang Final Piala Dunia U17 2023: Hanya Diikuti 2 Pemain, Ditemani Gerimis Kota Solo

Sports
Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Internasional
Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com