Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Solskjaer Akui Man United Incar Varane sejak Era Sir Alex Ferguson

Kompas.com - 29/07/2021, 09:20 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Ole Gunnar Solskjaer menilai kedatangan dua pemain tersebut dapat membuat Setan Merah tampil berbeda pada musim 2021-2022.

"Saya sangat senang mendapatkan kedua pemain kami," lanjut eks pelatih Molde itu.

"Klub menunjukkan ambisi dengan mendatangkan salah satu penyerang muda paling menarik di dunia sepakbola (Sancho), serta salah satu bek tengah paling dihormati dan unggul di dunia."

"Saya bisa melihat cara bermain yang berbeda dengan Raphael. Saya tidak sabar untuk menurunkannya, semoga kami bisa menyelesaikan semua prosedur secepat mungkin."

Solskjaer kemudian memberikan penjelasan soal proses penyelesaian transfer Varane.

Dia belum mengetahui kapan waktu pasti Varane akan diresmikan Man United karena masih ada yang harus diselesaikan.

Baca juga: Ole Gunnar Solskjaer Perpanjang Masa Bakti di Man United Hingga 2024

Mengenai hal tersebut, Solskjaer berharap transfer sang pemain dapat rampung secepat mungkin.

"Dari apa yang saya tahu, klub sedang mengerjakan solusi secepat mungkin untuk menyelesaikan semuanya."

"Saya belum tahu skala waktunya, ada visa untuk masuk ke Inggris, juga Brexit dan karantina. Semuanya harus dilakukan secepat mungkin, tetapi sesuai aturan."

"Setiap manajer akan senang jika semakin cepat menyelesaikan kesepakatan. Tahun ini kami berhasil menyelesaikannya."

"Dua pemain yang kami dapatkan akan membuat perbedaan besar baik musim ini, jangka pendek, maupun jangka panjang," ungkap Solskjaer.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com