Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 11 Pemain Terbaik Copa America 2021, Ada Messi dan Neymar

Kompas.com - 14/07/2021, 14:30 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan (Conmebol) telah merilis 11 pemain terbaik Copa America 2021.

Conmebol memasukkan empat pemain dari Argentina, termasuk di antaranya Lionel Messi dan Emiliano Martinez.

Argentina memiliki wakil terbanyak dalam daftar tersebut karena mereka merupakan kampiun Copa America 2021.

Sementara, Brasil yang menjadi runner-up turnamen, memiliki empat pemain dalam list 11 pemain terbaik Copa America 2021, di antaranya Neymar dan Casemiro.

Adapun empat nama lainnya, berasal dari Kolombia, Peru, Ekuador, dan Chile.

Baca juga: Penampilan Ganas Lionel Messi di Copa America, Kuasai Statistik Menyerang

Berikut 11 pemain terbaik Copa America 2021 versi Conmebol:

1. Emiliano Martinez (Argentina)

Emiliano Martinez berpelukan dengan Lionel Messi seusai mengantar timnas Argentina lolos ke final Copa America 2021 berkat kemenangan 3-2 atas Kolombia lewat adu penalti, Rabu (7/7/2021) pagi WIB.AFP/ EVARISTO SA Emiliano Martinez berpelukan dengan Lionel Messi seusai mengantar timnas Argentina lolos ke final Copa America 2021 berkat kemenangan 3-2 atas Kolombia lewat adu penalti, Rabu (7/7/2021) pagi WIB.

Kiper Aston Villa ini hanya kebobolan dua gol dari enam laga dan mencetak empat cleansheet (terbanyak di turnamen). Persentase penyelamatannya mencapai 85,7 persen.

Catatan itu sekaligus membuat Emiliano Martinez dianugerahi sarun tangan emas (golden glove) Copa America 2021.

2. Mauricio Isla (Chile)

Chile memang terhenti di perempat final, tetapi penampilan Mauricio Isla patut diberikan kredit khusus.

Baca juga: Anak Maradona: Messi Menderita Dibandingkan dengan Ayah Saya...

Pemain 33 tahun ini melepas 27 umpan di area pertahanan lawan per laga (ketiga terbaik di antara semua bek) dan 15,2 operan di sepertiga akhir per 90 menit (kedua terbaik di antara semua pemain bertahan)

3. Cristian Romero (Argentina)

Bek Atalanta ini tangguh di lini belakang Albiceleste. Rerata ball recoveries-nya mencapai 4,7 per laga.

Argentina tidak pernah kebobolan ketika Romero berada di lapangan.

4. Marquinhos (Brasil)

Bek Brasil Marquinhos merayakan gol pada laga Copa America 2021 melawan Venezuela pada 13 Juni 2021. AFP/NELSON ALMEIDA Bek Brasil Marquinhos merayakan gol pada laga Copa America 2021 melawan Venezuela pada 13 Juni 2021.

Marquinhos membuat Brasil kuat di belakang. Dia memenagi 2,8 duel udara per laga (terbaik di antara bek Brasil lainnya).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com