Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Babak I Perancis Vs Swiss - Kejutan La Nati Bikin Les Bleus Tertinggal

Kompas.com - 29/06/2021, 02:53 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Timnas Perancis tertinggal 0-1 dari Swiss pada babak pertama 16 besar Euro 2020.

Pertandingan Perancis vs Swiss dihelat di National Arena Bucharest, Rumania, Selasa (29/6/2021) dini hari WIB.

Les Bleus yang tampil menyerang secara mengejutkan tertinggal lebih dulu dari Swiss lewat gol Haris Seferovic pada menit ke-15.

Perancis yang dipimpin oleh Karim Benzema di lini depan selalu gagal memanfatakan peluang pada babak pertama.

Baca juga: Hasil Kroasia Vs Spanyol - Lewati Drama 120 Menit dan 8 Gol, Tim Matador Lolos

Padahal, Les Bleus punya peluang lebih banyak dengan tujuh upaya ke arah gawang Swiss.

Namun, pasukan Didier Deschamps begitu tak efektif dalam menyelesaikan peluang sehingga nihil upaya tepat sasaran.

Alhasil, timnas Perancis tertinggal 0-1 dari Swiss saat turun minum.

Jalannya Pertandingan Perancis vs Swiss

Didier Deschamps membuat perubahan dalam formasi dan starting XI Les Bleus.

Dua bek kiri yang belum fit, yakni Lucas Hernandez dan Lucas Digne membuat Perancis menerapkan formasi tiga bek (3-4-1-2).

Raphael Varane, Clement Lenglet, dan Presnel Kimpembe bermain bersama di posisi bek tengah Les Bleus.

Sementara, Benjamin Pavard maju lebih ke depan sebagai wing back kanan dan Adrien Rabiot digeser ke sisi kiri.

Ketika peluit pertama ditiupkan wasit, timnas Perancis langsung tancap gas menyerang pertahanan La Nati, julukan timnas Swiss.

Baca juga: Perancis Vs Swiss: Ayam Jantan Pakai Lagi Jimat Keberuntungan

Adapun serangan Perancis dimulai dengan akselerasi Kylian Mbappe yang masuk ke delam kotak penalti sang lawan.

Namun, upayanya pada menit kedua itu hanya menghasilkan sepak pojok.

Halaman:
Baca tentang
Sumber UEFA
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Line Up dan Link Streaming Piala FA Man City vs Chelsea, Haaland Menghilang

Line Up dan Link Streaming Piala FA Man City vs Chelsea, Haaland Menghilang

Liga Inggris
Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Megawati Ucapkan Terima Kasih

Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Megawati Ucapkan Terima Kasih

Sports
Hasil dan Klasemen Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil dan Klasemen Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com