Melansir akun Twitter resmi Asosiasi Sepak Bola UEA (UAE FA), ada tujuh poin ang perlu diperhatikan para suporter yang berniat datang langsung ke stadion. Berikut poin-poin tersebut:
Baca juga: Timnas Indonesia Vs Thailand, Duel Tim Pesakitan
Tata cara kehadiran suporter di kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023@PSSI #WCQ2022 pic.twitter.com/o3gs9X99Ql
— UAEFA (@uaefa_ae) June 1, 2021
Sekjen UAE FA, Mohammed Hazzam Al Dhaheri, menjelaskan bahwa kehadiran suporter dapat meningkatkan semangat bagi timnas yang bertanding.
Oleh sebab itu, pihaknya menyambut positif izin yang diberikan oleh AFC terkait kedatangan suporter ke stadion.
Baca juga: Shin Tae-yong Pulangkan Nurhidayat Jelang Indonesia Vs Thailand, Ini Penyebabnya
"Ini adalah waktunya bagi fans dan penonton untuk berdiri di belakang timnas mereka," ucap Hazzam Al Dhaheri, seperti dikutip dari The National, Rabu (2/6/2021).
"Semua orang, mulai dari pemain, staf, hingga federasi telah menantikan momen ini. Kami semua ingin suporter bisa kembali ke stadion," imbuhnya. (Hugo Hardianto Wijaya).
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.