Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Babak 1 Villarreal Vs Man United - Gol Moreno Buat Setan Merah Tertinggal

Kompas.com - 27/05/2021, 02:56 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Manchester United tertinggal 0-1 dari Villarreal pada babak pertama final Liga Europa 2020-2021, Kamis (27/5/2021) dini hari WIB.

Bertanding di Stadion Gdansk, Polandia, Gerard Moreno menjadi pembeda pada paruh pertama lewat sontekan yang berbuah gol (29').

Man United sejatinya mendominasi permainan di pertahanan Villarrreal. Sayang, mereka selalu gagal membuat peluang emas dan mencetak gol.

Setan Merah pun harus tertinggak 0-1 dari tim Kapal Selam Kuning, julukan Villarreal, pada babak pertama.

Jalannya pertandingan

Villarreal dan Manchester United bermain dengan tempo sedang pada awal babak pertama.

Kedua tim masih tampak berupaya membongkar pertahanan masing-masing pada 20 menit laga berjalan.

Beberapa peluang sejatinya telah tercipta di antaranya, sepakan first time Luke Shaw dan tendangan jarak jauh Bruno Fernandes Man United.

Lalu, penyerang Villarreal juga dapat membuat tiga peluang perdana.

Baca juga: Villarreal Vs Man United, Bukan Laga Balas Dendam Unai Emery

Sayang, peluang-peluang yang dibuat kedua tim belum cukup berbahaya dan menjadi gol.

Gol pertama dalam laga ini akhirnya tercipta pada menit ke-29.

Adalah Villarreal yang membuka skor lebih dulu melalui sang striker Gerard Moreno.

Menerima umpan lambung Dani Parejo dari situasi tendangan bebas, bola yang datang langsung disontek oleh Moreno.

Baca juga: Final Liga Europa Villarreal Vs Man United, Adu Penalti Jadi Penentu?

Si kulit bulat pun gagal dihalau David de Gea sehingga Man United tertinggal 0-1 dari tim Kapal Selam Kuning.

Tertinggal, Setan Merah terus berupaya untuk membalas. Edinson Cavani dkk pun sampai mengurung Villarreal di pertahanan sang lawan.

Halaman:
Sumber UEFA
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com