Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Conte soal Mourinho Latih Roma: Saya Doakan yang Terbaik, Kecuali...

Kompas.com - 05/05/2021, 08:00 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Pelatih Inter Milan Antonio Conte mengklaim bahwa dirinya tak memiliki masalah dengan Jose Mourinho

Jose Mourinho baru saja resmi ditunjuk sebagai pelatih AS Roma pada Selasa (4/5/2021).

Hal itu berarti The Special One, julukan Mourinho, akan bertemu lagi dengan Conte setelah hubungan mereka yang tak harmonis saat masih sama-sama berkarier di Liga Inggris.

Pernyataan Roma yang mengumumkan Jose Mourinho sebagai pelatih pun telah diketahui oleh Conte.

Baca juga: Kisah Cekcok Mourinho-Conte, dari Sindiran Rambut, Badut, hingga Pikun

Dia pun mendoakan yang terbaik untuk Mourinho, kecuali saat berhadapan dengan Inter Milan.

"Ini berita bagus untuk semua orang, saya mendoakan yang terbaik untuknya, kecuali saat dia bermain melawan Inter," kata Conte, dikutip dari Football Italia.

Akankah mereka saling berpelukan saat bertemu setelah laga?

"Yang pasti, ada rasa hormat yang besar di antara kami," ucap pelatih asal Italia tersebut.

Baca juga: Alasan Jose Mourinho Yakin Terima Jadi Pelatih AS Roma

Mourinho adalah pelatih terakhir yang memenangi gelar Serie A bersama Inter pada 2009-2010 sebelum Conte mengulanginya pada musim ini.

"Itu (juara) adalah kepuasan yang luar biasa bagi kami dan para penggemar. Saya merayakannya dengan keluarga saya," kata mantan pelatih Chelsea dan timnas Italia itu.

"Ketika saya bergabung dengan tim baru, saya menjadi pendukung pertama dan saya tetap menjadi penggemar klub yang pernah saya latih," tuturnya.

Kontrak pelatih berusia 51 tahun itu di Inter Milan akan berakhir pada Juni 2022.

Baca juga: Mourinho ke AS Roma, Fabio Capello Lempar Peringatan dan Pujian

 

Apakah dia akan bertahan di Inter pada musim selanjutnya?

"Mari nikmati momen ini, akan ada waktu untuk berbicara bersama, dengan presiden klub dan direktur, untuk memilih jalur terbaik untuk Inter," ucap Conte merespons pertanyaan soal masa depannya di Inter Milan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com